Mengulas Mutasi Virus COVID-19

Mutasi Virus Corona
Sumber :
  • vstory

VIVA – Mutasi virus Corona adalah perubahan materi genetik virus Covid-19 yang mempengaruhi stuktur dan kinerja dari virus tersebut.

Mengapa Susu Kambing yang Dulu Dibuang Kini Jadi Penawar Nyeri Sendi dan Pegal Linu?

Virus Covid-19 dikarenakan materi genetiknya yang berantai tunggal dengan ukuran berkisar 16-30 nanometer serta karena molekul protein spike virus yang mempengaruhi protein yang membentuk mahkota virus Corona yang mudah melakukan mutasi.

Hal ini menyebabkan munculnya beberapa mutasi di berbagai negara dan negara yang pertama kali melaporkan adanya varian baru dari Covid-19 adalah Inggris dengan didapatkan penelitian bahwa tingkat penularannya 70% lebih cepat.

Bukan COVID-19 atau HMPV, Ternyata Ada Virus Ini yang Jauh Lebih Berbahaya Bagi Manusia

Covid-19 sendiri merupakan salah satu anggota dari virus di mana virus sendiri memiliki ciri-ciri mereplikasikan diri lebih banyak dan makin lama makin besar jumlahnya dan juga dikarenakan virus adalah bagian dari makhluk hidup yang metaorganisme untuk mempertahankan kelangsungan hidup.

Sebuah penelitian yang dilakukan di Amerika Serikat dengan menggunakan hewan hamster menunjukkan virus yang melakukan mutasi jauh lebih besar 10 kali lipat menginfeksi daripada yang tidak bermutasi sehingga inilah alasan mutasi Covid-19 dapat menyebabkan jumlah kasus lebih banyak daripada virus Covid-19 yang pertama kali mewabah.

Kerap Mengincar Masyarakat, Penyakit Jantung Perlu Dilakukan Skrining Lebih Dini

Sudah beberapa negara yang melaporkan adanya mutasi Covid-19 ini dengan berbagai nama seperti Inggris dengan nama B117, Afrika Selatan dengan nama B1351, dan B1617 yang merupakan mutasi Covid-19 di India.

cover_pemeriksaan-gratis-01_678f73de8765a

Program Pemeriksaan Kesehetan Gratis di Hari Ulang Tahun!

Program Pemeriksaan Kesehetan Gratis di Hari Ulang Tahun!

img_title
VIVA.co.id
21 Januari 2025
Disclaimer: Artikel ini adalah kiriman dari pengguna VIVA.co.id yang diposting di kanal VStory yang berbasis user generate content (UGC). Semua isi tulisan dan konten di dalamnya sepenuhnya menjadi tanggung jawab penulis atau pengguna.