Rintihan Minta Tolong Diduga Pramugari Korban Kebakaran Glodok Plaza: Tolong Aku Mau Mati
Rabu, 22 Januari 2025 - 20:04 WIB
VIVA - Viral di media sosial sebuah video yang rekaman terakhir diduga milik pramugari yang menjadi korban kebakaran Glodok Plaza,pada Rabu 15 Januari 2025 malam.