Lucu! Induk Gajah Kebingungan Bangunkan Anaknya dari Tidur

VIVA - Seekor Induk gajah terlihat kebingungan saat anaknya tak kunjung bangun dari tidur nyenyaknya. Kemudian petugas kebun binatang datang mencoba untuk membangunkan anak gajah tersebut dan khirnya terbangun. Anak gajah tersebut langsung lari menghampiri induknya.Â