Polisi Laut Singapura Intimidasi Nelayan Indonesia
Senin, 30 Desember 2024 - 13:21 WIB
VIVA - Nelayan asal Belakang Padang diintimidasi dari Polisi Singapura. Insiden ini terjadi pada Selasa 24 Desember 2024 di perairan Pulau Nipah. Saat asyik mencari ikan dengan lima speedboat, nelayan diintimidasi dari kapal patroli Marine Police Singapura. Kapal Patroli Singapura mencoba membuat gelombang besar.Â