Panik! Polisi Grebek Dokter Kecantikan Abal-Abal 'Ria Beauty'
Selasa, 10 Desember 2024 - 14:45 WIB
VIVA - Tindakan seorang dokter kecantikan abal-abal yang viral di media sosial menjadi sorotan publik. Video yang menunjukkan proses perawatan wajah yang dilakukan oleh perempuan bernama Ria asal dari Malang, membuat banyak netizen merasa ngeri. Direktorat Reserse Kriminal Umum (Ditreskrimum) Polda Metro Jaya bergerak cepat menangkap Ria di kediamannya. Dalam penggerebekan tersebut, Ria tampak panik ketika polisi menyita peralatan yang biasa digunakan di salonnya, Ria Beauty.Â