Prabowo Blak-blakan Ancaman RI Buntut Darurat Militer Korsel

VIVA - Presiden RI Prabowo Subianto membahas soal status darurat militer yang ditetapkan Presiden Korsel Yoon Suk Yeol. Hal ini dibahas dalam Sidang Tanwir dan Resepsi Milad ke-112 Muhammadiyah, Kupang, 4 Desember 2024. Prabowo menjelaskan posisi Indonesia yang tidak memihak terkait pertahanan. Prabowo menegaskan kalau Indonesia bisa jadi terseret dalam konflik dunia.