Ribuan Pelayat Hadiri Pemakaman Komandan Pasukan Elite Hizbullah

VIVA - Komandan Pasukan Elite Hizbullah, Ibrahim Aqil, yang tewas dalam serangan Israel, dimakamkan di Beirut pada Minggu, 22 September dengan ribuan pelayat yang hadir. Upacara berlangsung ketat dengan pengamanan ekstra.Â