Dentuman Drone Ukraina ke Apartemen Tewaskan Warga Rusia

VIVA - Ukraina kembali menyerang Rusia dengan memberikan serangan Drone di Ramenskoye. Serangan ini menewaskan satu wanita dan tiga korban lain luka-luka.Â