James Earl Jones Meninggal Dunia, Dunia Hiburan kehilangan Suara Emas.
Rabu, 11 September 2024 - 12:59 WIB
VIVA - Aktor legendaris James Earl Jones, dikenal lewat suaranya yang ikonik dan tak tertandingi sebagai Mufasa dan Darth Vader, telah meninggal dunia. Dunia hiburan berduka atas kepergiannya.