Kloter Perdana Gelombang Kedua Jamaah Haji RI Dalam Kondisi Prima
Senin, 27 Mei 2024 - 12:01 WIB
VIVA - Konsul Jenderal Republik Indonesia di Jeddah, Arab Saudi, Yusron B Ambary, menyambut dengan gembira kedatangan Kloter 27 Jamaah Haji Indonesia (JKG) di Jeddah, Jumat 24 Mei 2024. Kloter ini merupakan kloter pertama dari rangkaian keberangkatan gelombang yang tiba di Jeddah dalam perjalanan menuju Mekah. [DRP-DA]