VIDEO: Debat Seru Wawali Kerajaan Galuh vs Pendiri Kesultanan Selacau

Rohidin, pria yang mengaku keturunan kesembilan raja Pajajaran dan kini memimpin Kesultanan Selacau di Tasikmalaya, Jawa Barat.
Sumber :
  • tvOne

VIVA – Kemunculan komunitas Sunda Empire di Bandung dan Kesultanan Selaco di Tasikmalaya meresahkan keluarga keraton Sumedanglarang dan Kerajaan Galuh. Sebab, Sumedanglarang dan Galuh tercatat dalam sejarah kerajaan di Indonesia sebagai kerajaan terakhir di Tanah Sunda.

Harta Berjalan Lord Rangga Sunda Empire, dan Pemilik Mobil Toyota Tak Perlu Risau

Wawali Kerajaan Galuh Raden Rasich Hanif Radinal mengkritik keberadaan Kesultanan Selacau yang didirikan oleh pria bernama Rohidin, yang mengaku keturunan kesembilan raja Pajajaran, Surawisesa. Selacau, katanya, tak pernah tercatat dalam sejarah tentang kerajaan-kerajaan di wilayah Jawa Barat atau Tanah Pasundan.

Lagi pula, menurutnya, keberadaan kerajaan setelah proklamsi kemerdekaan Republik Indonesia, tak ada lagi kerajaan yang berdaulat; kerajaan-kerajaan yang masih ada kemudian bersepakat dalam negara-bangsa Republik Indonesia.

Sebelum Meninggal, Lord Rangga Beri Pesan ke Calon Presiden 2024

Rohidin, yang mendaku bergelar Patra Kusumah VIII, memaklumi kalau publik tak mengenal Kesultanan Selacau. Sebab, Selacau ialah kesultanan kecil yang menjadi bagian dari Pajajaran. Lagi pula, dia menjelaskan, keberadaan Selacau berumur pendek, yakni hanya selama empat puluh tahun, 1548-1589.

Sosok Istri Lord Rangga Mantan Petinggi Sunda Empire yang Tutup Usia
Lord Rangga Sunda Empire di Depan Gedung DPR.

Kilas Balik Perjalanan Hidup Lord Rangga, Dikenal Berkat Jadi Petinggi Sunda Empire

Kilas balik perjalanan hidup Lord Rangga memang cukup menarik untuk diperbincangkan. Seperti diketahui, pemilik gelar sendiri Ageng Rangga Sasana itu kini sudah berpulang

img_title
VIVA.co.id
8 Desember 2022