Video Tim Satgas Karhutla Terkepung Api dan Asap

Kebakaran Lahan di Jambi
Sumber :
  • ANTARA FOTO/Wahdi Septiawan

VIVA – Tim satuan tugas penanggulangan kebakaran hutan dan lahan di Jambi sempat terkepung kobaran api dan asap yang pekat saat operasi pemadaman api di kawasan hutan lindung gambut Londerang dan Taman Nasional Berbak di Jambi.

Kebakaran Hutan Melanda Kota Ofunato Jepang, Ribuan Orang Terpaksa Mengungsi

Tim satgas yang berusaha memadamkan api melalui jalur darat harus sangat hati-hati. Ratusan prajurit TNI dan Manggala Agni itu terancam tersambar api yang dapat sewaktu-waktu berkobar dan merambat cepat akibat tiupan angin kencang.

Mereka bahkan sempat terkepung kobaran api dan asap pekat di hutan pesona belantara Muaro Jambi. Upaya pemadaman pun terkendala kesulitan menemukan sumber air dan akses menuju titik kebakaran. Tim satgas membuat sekat kanal untuk membuka jalur yang aman untuk menuju lokasi kebakaran.

14 Potret Los Angeles Sebelum dan Sesudah Kebakaran Hebat, Banyak Bangunan Ikonik Hangus

Simak liputan selengkapnya dalam video berikut ini:

James Woods Menangis Setelah Kehilangan Rumah Akibat Kebakaran di Long Angeles: Semuanya Hilang!
>
Ilustrasi kebakaran hutan.

Marak Kebakaran Hutan, Gubernur South Carolina Tetapkan Status Keadaan Darurat

Gubernur negara bagian South Carolina, Amerika Serikat (AS) Henry McMaster, pada Minggu 2 Maret 2025 mengumumkan keadaan darurat seiring dengan maraknya kebakaran hutan.

img_title
VIVA.co.id
3 Maret 2025