Kisah Model Cantik Majalah Dewasa Jadi Mualaf: Lakukan Tamasya Dalami 3 Agama

Model Cantik Majalah Dewasa Ini Jadi Mualaf
Sumber :
  • Istimewa

Jakarta – Viral kisah seorang mantan model cantik dari salah satu majalah dewasa terkemuka memutuskan untuk memeluk agama Islam setelah mempelajari tiga agama.

Timnas Bahrain Bawa-bawa Agama Islam, Padahal Kelakuan Pemainnya di Lapangan Itu ....

Felixia Yeap, yang merupakan seorang model majalah dewasa dari Malaysia, mengambil keputusan untuk masuk Islam pada bulan Juli beberapa tahun yang lalu.

Keputusan ini telah mengubah arah hidupnya secara signifikan, dengan Yeap menggambarkannya sebagai perasaan "terlahir kembali".

Ivan Gunawan Gaungkan Gaya Hidup Aktif untuk Wanita Indonesia

Felixia Yeap

Photo :
  • Facebook

Leap juga menambahkan ia berharap semua orang mendoakan dirinya yang menambatkan pilihan agama Islam.

Setelah Berat Badan, Aurel Kembali Dikiritik Netizen Soal Hijabnya

"Hanya Allah yang dapat membalas semua orang yang berdoa untuk kehidupan baru saya," katanya.

Semenjak perubahan besar dalam hidupnya itu, Leap mulai meninggalkan pekerjaannya sebagai model panas.

"Saya percaya langkah yang saya ambil akan lebih berharga dari sekedar memamerkan tubuh saya," katanya.

Akibat keputusan itu Yeap sontak menuai perlawanan dari anggota keluarganya serta kritik dari beberapa penggemarnya yang menyebut dirinya mengenakan jilbab hanya sebuah aksi pencitraan. 

Felixia Yeap

Photo :
  • The Hive Asia

Sementara itu, beberapa sumber menyebutkan hal itu dilakukanya semata-mata untuk menjerat suami muslim yang kaya.

 Melihat protes yang dilakukan oleh anggota keluarga dan fansnya itu, Leap tak tinggal diam dan memberikan penjelasan tentang alasannya mengenakan jilbab.

"Saya akui, ada saat-saat saya merasa hancur dan kalah, tapi saya akan tetap berjuang menjadi lebih baik dan tak akan melepas jilbab saya," katanya.

Pemain Timnas Bahrain

Timnas Bahrain Playing Victim dan Bawa-bawa Agama Islam, Padahal Mereka yang Memulai

Aneh benar sikap Timnas Bahrain dan Federasi Sepakbola Bahrain (BFA). Mereka duluan yang memulai, namun kini merasa menjadi korban intimidasi fans Timnas Indonesia.

img_title
VIVA.co.id
19 Oktober 2024