Geger Ular Beranak Pinak di dalam Mesin AC Warga Ini, Netizen Parno

Ular Berana Pinak di dalam Mesin AC
Sumber :
  • Tangkapan Layar

Lengkawi, Malaysia – Ular merupakan hewan yang banyak ditakuti oleh manusia. Baru-baru ini peristiwa yang mengerikan terjadi, yaitu ditemukannya ular yang beranak pinak di dalam mesin AC.

Geram Warga China Diduga Sogok Petugas di Soetta, Menteri Agus: Kalau Benar, Kita Tindak!

Video yang memperlihatkan hal mengerikan itu diunggah oleh akun TikTok @.amplangkawi, yang merupakan akun media sosial dari Pasukan Sipil Lengkawi Malaysia.

Ular Berana Pinak di dalam Mesin AC

Photo :
  • Tangkapan Layar
Deretan Fakta Persidangan Kasus Agus Buntung Pelaku Pelecehan Seksual, Ibunya Jatuh Pingsan

Pasukan itu mendapati banyak ular yang bersarang di dalam sebuah AC. Bahkan salah satu petugas perempuan melihat langsung keadaan di dalam AC.

Kemudian, Ia membuka bagian atas dan belakang mesin AC yang akhirnya mengejutkan, banyak ular-ular lainnya.

Dramatis! Petugas Damkar Berhasil Evakuasi 9 Korban Terjebak Kebakaran Hebat Glodok Plaza

Lalu, petugas-petugaspun turun tangan dengan tangan penuh ular hijau. Di dalam video petugas itu memamerkan ular-ular panjang yeng menyeramkan itu dengan senyuman. 

Dalam laporan yang tersirat di dalam video itu terdapat 6 ular yang hidup di dalam AC di rumah keluarga tersebut.

“ni pegang 6 ekor terus,” terang tulisan.

Video viral mengerikan itupun mendapat banyak perhatian netizen, bahkan beberapa diantaranya mengaku tak bisa tidur jika melihat AC di rumahnya.

“Dia yang pegang ular, gue yang merinding”

“Maknya Mana??”

“Pindah rumah ke”

Halaman Selanjutnya
Halaman Selanjutnya