Viral! Petugas Dishub Sindir Warga Rayakan Tahun Baru Bikin Repot

Viral! Petugas Dishub Sindir Warga Rayakan Tahun Baru Bikin Repot
Sumber :
  • Tangkapan layar Instagram@terang_media

VIVA Trending - Video seorang wanita petugas dishub menyindir warga yang merayakan tahun baru bikin repot viral di media sosial.

Viral Emak-emak Bawa Innova Reborn Beli Cilok Parkirnya di Tengah Jalan, Netizen: Agak Lain Ya

Video viral itu salah satunya diunggah oleh akun Instagram @terang_media, Minggu (1/1).

Dalam unggahan video tersebut memperlihatkan seorang wanita berpakaian seragam dinas perhubungan (dishub) sedang bertugas di jalan raya di Kota Medan. 

Bule Kolombia Korban Begal di Bali Diperas Polisi saat Buat Laporan, Oknum Diperiksa Propam

Viral! Petugas Dishub Sindir Warga Rayakan Tahun Baru Bikin Repot

Photo :
  • Tangkapan layar Instagram@terang_media

Tampak petugas dishub ini didampingi oleh temannya dan juga terlihat beberapa petugas dari kepolisian.

Cerita Kapolres Kunjungi SD di Nias yang Viral Tak Ada Guru: Jalan Kaki Lewati Sungai dan Pegunungan

Terlihat mereka sedang mengawasi lalu lintas yang bakal dilewati warga dalam merayakan tahun baru.

"Kerjanya buat repot," jelas petugas dishub tersebut lewat kamera handphonenya.

Ia kemudian mengimbau kepada warga untuk menghindari beberapa jalan agar tidak merepotkan tugas mereka.

"Jangan lewat lewat sini kalian ya, macet, jangan kalian lewat lewat sini, buat capek aja," tegasnya.

Lanjutnya, agar jalan tidak macet dan tidak membuat repot orang lain, petugas dishub menyarankan warga tinggal di rumah.

"Diam diam aja di rumah, baik baik aja kalian, biar gak mutar mutar jalan kalian habiskan minyak. MW tutup, Aston mau ditutup,"jelasnya lagi.

Dalam keterangan yang disampaikan petugas dishub ini, tampaknya ia sedang melarang warga untuk tidak melewati jalan seputaran Lapangan Merdeka, Kota Medan, Sumatera Utara. 

Halaman Selanjutnya
Halaman Selanjutnya