Viral Video Dua Anak SMP Dibully Kakak Kelas

Viral Video Dua Anak SMP Dibully Kakak Kelas
Sumber :
  • Twitter@Fesbuk Banten news

VIVA Trending - Video dua anak SMP Merak, Cilegon, Banten dibully kakak kelasnya vial di media sosial. 

Viral ASN di Halmahera Barat Aniaya Warga Gegara Tak Terima Kantornya Didemo Soal Kelangkaan Minyak Tanah

Video viral itu diunggah oleh aun Twitter @Fesbuk Banten news, Sabtu (20/8).

"Viral, video perundungan dua bocah SMPN 6 Merak Cilegon Banten, diduga oleh kakak kelasnya," tulis Fesbuk Banten news dikutip VIVA, Senin (22/8).

Viral Lagi Petugas Dishub Nemplok di Kaca Mobil Pikap dan Dibawa Kabur Sopir

Dalam ungggahan video itu memperlihatkan beberapa anak SMP sedang berada di belakang bangunan Sekolah SMPN 6 Merak, Cilegon, Banten.

Viral Video Dua Anak SMP Dibully Kakak Kelas

Photo :
  • Twitter@Fesbuk Banten news
Viral Penyedia Jetski di Danau Toba Ancam Bunuh Kompetitor, Pelaku Ditangkap

Tampak mereka berseragam putih biru. Seorang berdiri bersandar di belakang tembok bangunan sekolah dicolek wajahnya oleh kakak kelas yang memakai traning biru. Lalu ia menendang adik kelasnya yang duduk di bangunan semak-semak.

Aksi bully atau perundungan terhenti saat pengendara motor melintas ke arah mereka.  Setelah itu, si kakak kelas menarik adik kelasnya yang berdiri untuk duduk bersama temannya yang duduk di bangunan semak-semak.

Ilustrasi anak SMP

Photo :

Lalu ia menerkam dan mendorong kedua leher mereka ke arah semak-semak. Tak sampai di situ aksi perundungan, ia kemudian menendang lagi kedua adik kelasnya itu.

Dikabarkan peristiwa itu terjadi setelah sepulang sekolah, Rabu (17/8). Dalam unggahan Fesbuk Banten news lainnya, pihak sekolah sudah memanggil orang tua korban dan pelaku. Keluarga korban memaafkan dan akhirnya sepakat berdamai.
 

Halaman Selanjutnya
Halaman Selanjutnya