Viral Foto Editan Anies Bersama 7 Presiden Indonesia

Viral Foto Editan Anies Bersama 7 Presiden Indonesia
Sumber :
  • Twitter@yansapermana70

VIVA – Foto editan Anies Baswedan bersama Soekarno dan presiden Indonesia lainnya viral di media sosial.

Foto editan viral itu diunggah oleh akun Twitter @yansapermana70, Selasa (10/5).

"Ini editannya keren gak Hut (Ruhut Sitompul)," tulis yansapermana70 pada caption foto editannya dikutip VIVA, Sabtu (14/5).

Dalam unggahan foto editan itu memperlihatkan Anies Baswedan bersama dengan 7 presiden Indonesia.

Dari Soekarno hingga Jokowi

Viral Foto Editan Anies Bersama 7 Presiden Indonesia

Photo :
  • Twitter@yansapermana70

Tampak dalam foto editan itu Anies Baswedan menjadi tokoh sentral.

Anies terlihat duduk sedang berbicara dengan presiden pertama Indonesia Soekarno.

Ini 3 Pesan Anies ke Relawan Buat Menangkan Pramono-Rano di Jakarta

Sementara presiden-presiden lainnya menyaksikannya. Di sana ada foto editan Presiden RI ke-2 Soeharto duduk di samping Anies.

Lalu di baris belakang berdiri ada foto editan Megawati (Presiden RI ke-5),  Gus Dur (Presiden RI ke-4), Jokowi (Presiden RI ke-7),  Habibie (Presiden RI ke-3), dan SBY  (Presiden RI ke-6).

Anies dan Anak Abah Berlabuh Dukung Pramono-Rano, Hasto PDIP: Arus Balik Perlawanan

Untuk diketahui unggahan foto editan Anies Baswedan bersama presiden dan mantan presiden Indonesia itu untuk menjawab cuitan politikus PDIP Ruhut Sitompul di akun Twitternya @ruhutsitompul.

Dalam cuitannya itu, Ruhut Sitompul mengunggah foto konvoi motor bertuliskan "Haram Dukung Anies Baswedan".

Jokowi Turun Gunung Bantu Menangkan RK-Suswono, Loyalis Anies: Gak Ngaruh!

Belakangan unggahan Ruhut ini viral dan ternyata foto editan. Sementara foto asli konvoi motor itu tanpa ada tulisan "Haram Dukung Anies Baswedan". Begitu percakapan netizen di media sosial Twitter.

Dok. Istimewa

Hasto-PDIP Bakal Kirimkan Buku Sabam Sirait 'Politik itu Suci' ke Maruarar: Supaya Beliau Merenung

Sekjen PDIP Hasto Kristiyanto menilai pernyataan Maruarar Sirait soal dukungan Anies Baswedan ke Pramono-Rano berbau SARA

img_title
VIVA.co.id
25 November 2024