Viral Bapak Tua Perbaiki Jalan Rusak

Viral Bapak Tua Perbaiki Jalan Rusak
Sumber :
  • Instagram@andreli_48

VIVA – Video bapak-bapak dengan sepeda tuanya memperbaiki jalan rusak viral di media sosial.

Viral Sopir Taksi Online Ini Mesum Lecehkan Remaja di Bawah Umur: Kamu Sudah Datang Bulan?

Video viral itu diunggah oleh akun Instagram  @andreli_48, Kamis (10/3).

"Video Bapak-bapak sepuh dengan sepeda kayuhnya yang sangat peduli dengan jalan rusak atau berlubang," tulis andreli_48 pada caption unggahan videonya dikutip VIVA, Jumat (11/3).

Viral Taksi Listrik Nyebur di Saluran Air PIK 2

Dalam unggahan video itu memperlihatkan seorang bapak tua sedang memperbaiki jalan raya yang rusak.

Tampak ia berdiri di pinggir jalan dengan sepeda tuanya. Dari sepeda tua ini, ia mengambil batu dari sungai.

Momen Sedih Perpisahan Ribuan Karyawan Sritex Pasca Putusan Perusahaan Berhenti Beroperasi

Bawa Sepeda Tua

Viral Bapak Tua Perbaiki Jalan Rusak

Photo :
  • Instagram@andreli_48

Terlihat ia mengambil batu dari kantong di sepeda dan meletakkannya di jalan yang berlubang. Tampak ia merapikan jalan dengan tangannya.

Jalan itu ia perbaiki demi mencegah terjadinya kecelakaan di jalan tersebut. Tampak beberapa motor melintas di jalan tersebut.

Peristiwa tersebut di Lokasi selatan Pasar Jl. Kejayan, Pinggirkali, Bocor, Kec. Buluspesantren, Kabupaten Kebumen, Jawa Tengah.


 

Halaman Selanjutnya
Halaman Selanjutnya
img-logo
img-logo

Bantu kami untuk memperbaiki kualitas siaran TvOne dengan mengisi survey berikut