Ganas, Raja Bulutangkis Dunia Hanya Butuh 17 Menit ke Semifinal India Open 2023

Tunggal putra Denmark, Viktor Axelsen
Sumber :
  • AP Photo/Kien Huo

VIVA Sport – Raja bulutangkis dunia, Viktor Axelsen melanjutkan tren positif di BWF World Tour Super 750 India Open 2023.

Mohammad Ahsan: Alhamdulillah, Akhirnya Telah Sampai Waktu untuk...

Tempur di K. D. Jadhav Indoor Hall, New Delhi, tunggal putra Denmark itu menyingkirkan rekan senegaranya Rasmus Gemke pada perempatfinal, Jumat 20 Januari.

Tak butuh waktu lama, pemilik ranking 1 dunia itu hanya butuh 17 menit untuk melaju ke semifinal. Kok bisa?

Hendra Setiawan Umumkan Pensiun, Begini Kata Sederet Pebulutangkis Top Dunia

Tunggal putra Denmark, Viktor Axelsen

Photo :
  • AP Photo/Kien Huo

Pada perempatfinal ini, Gemke mengalami petaka. Ia harus menelan pil pahit dan memilih mundur.

Dimeriahkan Sheila on 7, Sederet Bintang Bulutangkis Dunia Ramaikan wondr by BNI BrightUp Cup 2024

Gemke mengalami cedera di gim pertama. Hal itu terjadi ketika Axelsen memimpin dengan skor 16-8.

Pada semifinal hari ini, Sabtu 21 Januari Axelsen akan berjumpa dengan wakil Indonesia. Ia adalah Jonatan Christie.

Diketahui, Jojo meraih tiket ke semifinal usai menghancurkan wakil Taiwan, Chou Tien Chen. Ia menang lewat drama rubbergame.

Festival SenengMinton

Upaya Menumbuhkan Kecintaan Bulutangkis di Level Usia Dini

Pengurus Kabupaten (Pengkab) PBSI Kudus bersama Bakti Olahraga Djarum Foundation kembali menggelar Festival SenengMinton sebagai upaya untuk menumbuhkan kesenangan dan ke

img_title
VIVA.co.id
16 Desember 2024