Selamat! Ganda Putra Indonesia Pastikan 1 Emas di SEA Games 2021

Pramudya Kusumawardana/Yeremia Erich Yoche Yacob Rambitan di Indonesia Masters
Sumber :
  • Instagram: badminton.ina

VIVA – Indonesia dipastikan meraih satu medali emas dari sektor ganda putra cabor bulutangkis SEA Games Games 2021.

Dipecat PSSI dari Timnas Indonesia U-20, Indra Sjafri Tetap Latih Timnas U-23 di SEA Games

Hasil itu didapat, usai dua ganda putra sama-sama memenangkan laga semifinal hari ini, Sabtu 21 Mei. Mereka tampil memukau.

Artinya, besok All Indonesian Finals bakal tersaji. Satu emas dan satu medali perak sudah pasti di tangan Merah Putih.

Indonesia Ngamuk di Kandang China, Cetak Sejarah Juara BAMTC 2025 Usai Hancurkan Tuan Rumah

Pada semifinal hari ini, Leo Rolly Carnando/Daniel Martin menang terlebih dahulu. Tampil di Bac Giang Gymnasium 1, Juara Dunia Junior 2019 itu menang atas tuan rumah Tuan Duc Do/Hong Nam Pham dua gim langsung (22-20 dan 21-16).

Kemudian, di Bac Giang Gymnasium 2 Pramudya Kusumawardana/Yeremia Erich Yoche Yacob Rambitan juga menang.

Lawan China di Final, Indonesia Bidik Gelar Pertama di BAMTC, Kapan Tanding?

Mereka sukses menghancurkan wakil Singapura Hee Yong Kai Terry/Loh Kean Hen lewat rubbergame (15-21, 21-17 dan 21-19). Selamat Indonesia!

Pemain Como 1907 rayakan gol

Kisah Bos Djarum Bangkitkan Bulutangkis Indonesia hingga Gebrak Serie A Lewat Como 1907

Budi Hartono masih berusia 28 tahun ketika setiap sore pada 1969, brak atau tempat karyawan melinting rokok di pabrik rokok keluarga disulap menjadi tempat bulutangkis

img_title
VIVA.co.id
28 Februari 2025