Jojo dalam Bahaya, Jumpa Penghancur Sang Juara BWF World Tour Finals

Tunggal putra Indonesia, Jonatan Christie di Piala Thomas 2020
Sumber :
  • Instagram: badminton.ina

VIVA – Sebanyak lima wakil Indonesia akan berjibaku di babak semifinal BWF World Tour Super 300 Swiss Open 2022 pada hari ini Sabtu 26 Maret 2022. Siapa saja yang lolos dan siapa lawannya?

Hasil China Masters: Jonatan Christie ke Perempat Final, Sabar/Reza Libas Unggulan 1 Tuan Rumah

Diketahui lima wakil Indonesia yang melaju ke babak semifinal. Anthony Sinisuka Ginting, Jonathan Christie di tunggal putra.

Selanjutnya, ada Pramudya Kusumawardana/Yeremia Yacob Rambitan dan Fajar Alfian/Muhammad Rian Ardianto di ganda putra. Selain itu ada Rehan Naufal/Lisa Ayu Kusumawati di nomor ganda campuran. 

Bulutangkis Indonesia Sedang Tidak Baik, Fadil Imran Isyaratkan Rombak Kepengurusan PBSI: Jabatan Ini Hilang

Jonatan Christie bakal melakoni laga berat. Ia berjumpa sang penghancur juara BWF World Tour Finals 2020, Kidambi Srikanth.

Mengutip dari Tournament Software, di atas kertas Kidambi unggul dari Jojo. Mereka telah berjumpa tujuh pertemuan sejauh ini.

Respons Ketua PBSI Terkait Isu Pelatih Tunggal Putra Irwansyah Gabung India

Dari tujuh pertemuan itu, Kidambi memenangkan empat laga. Sedangkan Jojo menang tiga kali.

Tunggal putra Indonesia Jonatan Christie

Indonesia Tempatkan 2 Wakil di Semifinal China Masters 2024

Indonesia menempatkan dua wakil di semifinal China Masters 2024. Jonatan Christie dari sektor tunggal putra dan ganda putra, Sabar Karyaman Gutama/Reza Pahlevi Isfahani

img_title
VIVA.co.id
22 November 2024