Ngamuk di Denmark Open, Selebrasi Juara Antonsen Jadi Sorotan
- Instagram: Anders Antonsen
VIVA – BWF World Tour Super 750 Denmark Open telah diselenggarakan. Partai bertabur bintang itu dilangsungkan di Odense Sports Park pada 13-18 Oktober 2020.
Sederet pebulutangkis dunia mecatatkan prestasi dan ada juga yang harus menelan pil pahit di sana. Semua berjuang di tengah pandemi COVID-19.
Baca juga:Â Tingkah Bidadari Bulutangkis Australia Usai Aksi Nakal di Kamar Mandi
Kisah mengerikan datang dari tunggal putra Denmark, Anders Antonsen. Ia sukses menjadi juara usai memenangkan partai final kontra Rasmus Gemke.
Partai membara tersaji kala itu. Setelah melewati drama panjang, ia melibas Rasmus lewat drama rubbergame.
Hal yang menjadi sorotan adalah selebrasi sensasional Rasmus. Ia bergaya seperti superman dengan mengangkat celana seperti kolor Superman.
Postingan ini menuai beragam komentar. Media sosial Federasi Bulutangkis Dunia (BWF) turut memposting selebrasi Antonsen.
Baca juga:Â Parah, Momen Pebulutangkis Cantik Kanada Terkapar Dibantai Nozomi