Nahas, Ronald/Debby Susanto Tersingkir dari Indonesia Masters

Debby Susanto.
Sumber :
  • Repro Instagram

VIVA – Ronald/Debby Susanto tersingkir dari Indonesia Masters setelah di babak 32 besar dikalahkan pasangan Jerman, Mark Lamsfuss/Isabel Herttrich dengan skor 2-0.

24 Pebulutangkis Muda Diasah 2 Legenda Tampil di Lotte Future Champions Badminton Challenge

Debby yang baru saja diduetkan dengan Ronald karena Tontowi Ahmad harus berpasangan dengan Liliyana Natsir, tak dapat berbuat banyak menghadapi duet Mark/Isabel.

Di pertandingan yang digelar di lapangan 2 Istora Senayan, Jakarta, Selasa malam 22 Januari 2019, Ronald/Debby kalah dengan poin 21-15 dan 21-13.

Persaingan Mengerikan di Golf Indonesian Masters 2024, Bubba Watson Sang Juara Masters 2 Kali Tampil

Ronald/Debby merupakan ganda campuran Indonesia ketiga yang terdepak di Indonesia Masters 2018, sebelumnya Alfian Eko Prasetya/Marsheilla Gischa Islami dikalahkan duo Inggris, Marcus Ellis/Lauren Smith.

Nasib yang sama juga dialami Akbar Bintang Cahyono/Winny Oktavina Kandow. Mereka kalah di tangan juara Thailand Masters 2019 asal Malaysia, Chan Peng Soon/Goh Liu Ying.

Pemenang Aqua Cup Wakili Indonesia di Turnamen Badminton Asia Tenggara

Baca: Istora Senayan Bergemuruh, Hafiz/Gloria Hancurkan Mimpi Duo Malaysia

Laga bulutangkis BDMNTN- XL di Istora Senayan, Jakarta

Format Baru Bertabur Bintang, Ajang BDMNTN-XL Sajikan Duel Paten dan Menghibur

Sederet maestro beken seperti Hendra Setiawan, Greysia Polii, Ashwini Ponnnappa dan bintang ganda putra Korsel Lee Yong-dae siap ambil bagian dalam duel seru bergengsi.

img_title
VIVA.co.id
1 November 2024