Hebat, Dwiyoko/Fredy Rebut Medali Emas Terakhir Bulutangkis

Dwiyoko/Fredy usai merebut medali emas terakhir bulutangkis.
Sumber :

VIVA – Atlet bulutangkis Indonesia, berhasil merebut medali emas terakhir di cabang olahraga bulutangkis Asian Para Games 2018.

Indonesia Ngamuk di Kandang China, Cetak Sejarah Juara BAMTC 2025 Usai Hancurkan Tuan Rumah

Medali emas terakhir itu didapatkan dari final ganda putra SL3-SL4, yang digelar di Gelora Bung Karno, Jakarta, Sabtu 13 Oktober 2018.

Medali emas didapatkan pasangan Dwiyoko/Fredy Setiawan, setelah mempecundangi wakil Korea Selatan, Jeon Sunwoo/Joo Dongjae dalam dua game langsung, dengan poin ketat 22-20 dan 21-20.

Lawan China di Final, Indonesia Bidik Gelar Pertama di BAMTC, Kapan Tanding?

Medali emas yang didapatkan Dwiyoko/Fredy ini, merupakan medali emas ke-37 bagi kontingen Indonesia.

Untuk diketahui, sejak pagi tadi sudah tiga medali emas didapatkan dari bulutangkis, masing-masing didapatkan dari tunggal putra, Dheva Anrimusthi. Dari ganda campuran Dheva Anrismusthi/Hafizh Briliansyah, serta dari ganda campuran Hary Susanto/Leani Ratri Oktila.

Line Up Indonesia Lawan Malaysia di BAMTC 2025 Hari Ini
Pemain Como 1907 rayakan gol

Kisah Bos Djarum Bangkitkan Bulutangkis Indonesia hingga Gebrak Serie A Lewat Como 1907

Budi Hartono masih berusia 28 tahun ketika setiap sore pada 1969, brak atau tempat karyawan melinting rokok di pabrik rokok keluarga disulap menjadi tempat bulutangkis

img_title
VIVA.co.id
28 Februari 2025