Juara Dunia Junior Asal Indonesia Tersingkir dari All England

Rinov Rivaldy/Pitha Haningtyas Mentari.
Sumber :
  • VIVA/M Ali Wafa

VIVA – Ganda campuran Indonesia, Rinov Rivaldy/Pitha Haningtyas Mentari sukses dipecundangi pebulutangkis Hong Kong, Tang Chun Man/TSE Ying Suet di BWF World Tour Super 1000, All England Open 2020.

Hasil Bulutangkis Olimpiade Paris 2024: Rinov/Pitha Kalah Telak dari Unggulan China

Berlaga di Birmingham Arena Inggris, Kamis 12 Maret 2020, Rinov/Pitha dikalahkan Tan/Suet lewat drama rubbergame. Pertandingan berlangsung ketat di partai ini.

Game pertama, para pebulutangkis ini bermain dengan intensitas tinggi. Rinov/Pitha sebagai juara dunia junior melepaskan pukulan-pukulan keras yang membuat Tan/Suet keteteran.

1 Jam Membara, Rinov/Phita Libas Wakil Korea Selatan di Olimpiade 2024

Aksi kejar-kejaran angka tersaji, Tan/Suet melakukan kesalahan-kesalahan yang menambah angka untuk Indonesia. Rinov/Pitha memenangkan game pertama 21-19.

Game kedua, Tan/Suet tampil mengganas. Mereka melesat dan unggul di angka 13-6, Rinov/Pitha mengejar angka. Tan/Suet menjaga dominasi mereka, game kedua mereka menangkan game kedua 21-12.

Hasil Indonesia Open 2024: Gagal Comeback, Rinov/Pitha Dibekuk Pasangan Taiwan

Drama rubbergame, kejutan terjadi kali ini. Tan/Suet melejit dan memperdaya Rinov/Pitha, rubbergame dimenangkan Hong Kong 21-13. 

Tan/Suet melaju ke perempatfinal All England Open, sementara itu langkah Rinov/Pitha terhenti.

Baca: Ngeri, Raja Superseries Depak Wakil India dari All England Open 2020

Ganda campuran Indonesia Rinov Rivaldy/Pitha Haningtyas Mentari

Hasil Bulutangkis Olimpiade Paris 2024: Rinov/Pitha Gagal ke Perempat Final

Ganda campuran bulutangkis Indonesia, Rinov Rivaldy/ Pitha Haningtyas Mentari, gagal memetik kemenangan di lanjutan babak Grup A Olimpiade Paris 2024. Mereka tumbang dari

img_title
VIVA.co.id
29 Juli 2024