Bahaya, Gregoria Bentrok Finalis Thailand Masters 2019

Tunggal putri Indonesia, Gregoria Mariska Tunjung.
Sumber :
  • PBSI

VIVA – BWF World Tour Super 300, Thailand Masters memasuki babak kedua, Kamis 23 Januari 2020. Sederet pebulutangkis dunia berjibaku di turnamen ini.

Mengharukan, Tangis Gregoria Melawan Cedera dan An Se Young di Denmark Open

Tunggal putri Indonesia, Gregoria Mariska Tunjung berhadapan dengan finalis Thailand Masters 2019, Busanan Ongbamrungphan.

Berstatus sebagai tuan rumah, Busanan perlu diwaspadai di laga ini. Melihat rekor pertandingannya saja di Thailand Masters 2019, Busanan menjadi momok menakutkan bagi lawan-lawannya.

4 Wakil Indonesia Tempur di Perempat Final Denmark Open, Gregoria Tantang Ratu Bulutangkis Terkaya

Babak utama kala itu, ia mengalahkan pebulutangkis Israel, Ksenia Polikarpova dua game langsung. Selanjutnya, 16 besar Busanan menghabisi pebulutangkis Indonesia, Ruselli Hartawan dua game langsung.

Perempat final, Busanan melumat pebulutangkis Jepang, Saena Kawakami lewat drama rubbergame. Partai semifinal, ia 'membunuh' rekan senegaranya, Pornpawee Chochuwong dua game langung.

Veddriq Leonardo dan Gregoria Muncul Simbol Inspirasi Generasi Muda

Hanya di partai final, Busanan takluk dari tunggal putri Indonesia, Fitriani. Tentu ini harus menjadi perhatian bagi Gregoria di laga hari ini.

Baca: Terlengkap, Jadwal Partai Panas Babak 16 Besar Thailand Masters 2020

Gregoria Mariska Tunjung dan wakil tunggal putri Korsel, An Se-young

Sikap Terpuji Ratu Bulutangkis Dunia saat Gregoria Cedera hingga Menangis di Denmark Open 2024

Momen menarik terjadi pada babak semifinal Denmark Open 2024 dalam pertandingan tunggal putri, Gregoria Mariska melawan An Se Young.

img_title
VIVA.co.id
19 Oktober 2024