Caldwell Gemilang, Lakers Gulung Thunder 

Point guard Los Angeles Lakers, Lonzo Ball (kanan)
Sumber :
  • Twitter/@Lakers

VIVA – Los Angeles Lakers mendapat hasil positif di lanjutan NBA dengan menaklukkan Oklahoma City Thunder pada Kamis 8 Februari 2018. 

Tampil di Staples Center, Lakers sempat kesulitan di awal laga. Terbukti di kuarter pertama mereka hanya unggul 30-27. Dominasi Lakers baru terlihat di kuarter ketiga dengan mencetak 31 poin sedangkan Thunder mencetak 20 poin. 

Di kuarter terakhir, Lakers tidak mengendurkan permainan dan menutup laga dengan torehan poin 106-81. Paul George menjadi bintang Thunder di laga ini dengan torehan 29 poin dan 9 kali rebound. 

Sedangkan Caldwell-Pope menjadi bintang Lakers dengan 20 angka. Di laga lain, Warriors sukses mengakhiri catatan minor setelah menekuk Dallas Mevericks dengan 121-103. 

Ini menjadi kemenangan perdana mereka setelah mengalami dua kali kekalahan secara beruntun. Berikut hasil NBA Jumat 9 Februari 2018, seperti dilansir situs resmi NBA: 

Magic 100-98 Hawks

Raptors 113-88 Knicks

Wizards 104-110 Celtics

Ada Piala AFF, Ini 5 Ajang Olahraga yang Digelar saat Natal

Lakers 106-81 Thunder

Blazers 109-103 Hornets

Kasus COVID-19 Melonjak, NBA Tetap Jalan Terus

Warriors 121-103 Mavericks

Kobe Bryant saat membawa Los Angeles Lakers juara NBA 1999/2000

Kenang Kobe Bryant, NBA Perkenalkan Desain Baru Trofi MVP All-Star

Trofi Kobe Bryant baru ini dihadirkan NBA menggandeng seniman Victor Solomon yang kerap dipercaya oleh para bintang NBA.

img_title
VIVA.co.id
4 Februari 2022