Satgas Pamtas RI gagalkan penyelundupan 51 Kg Sabu di Perbatasan
Rabu, 11 Desember 2019 - 19:56 WIB
Sumber :
- kalbar
Selain dugaan sabu seberat 51, 923 kilogram, Satgas Pamtas juga menyita beberapa barang lainya seperti baju kaos 4 stel, celana panjang 3 helai, handuk besar 1 buah, sapu tangan 4 buah, celana dalam 3 buah, 1 buah BH, kaos kaki 1 buah, sebo 1 buah, alat kosmetik 1 tas kecil milo 6 bungkus, indomie 2 bungkus, roti 4 bungkus, KTP lama 2 , HP 3 merk Huawai,1 Nokia, rokok 3 bungkus, senter 1 buah, parfum 1 buah, minyak rambut 1 buah, dompet 2 buah, powerbank 1 buah, pengecas HP buah dan lainnya.
Hingga kini  petugas terus melakukan pengembangan penyelundupan narkoba ke Kalbar dari jalur tikus tersebut. Diduga kuat narkoba ini akan digunakan untuk perta malam pergantian tahun.