PBB: Sekjen Take Over Binamarga, Bogor

Pesta Bebas Berselancar
Sumber :
  • Istimewa

VIVA – PBB kembali hadir dengan acara yang bertajuk Sekjen Take Over! Sebuah acara yang sengaja dibuat untuk bisa melakukan pemanasan sebelum akhirnya merayakan Pesta Bebas Berselancar 2024!

Wakil Menlu RI Ingatkan Potensi "Apartheid" jika Solusi Dua-Negara Tak Terwujud untuk Palestina-Israel

Acara yang berlokasi di Jl. Binamarga 2, Bogor ini hadir dengan mengusung konsep baru, yaitu empat program di empat tempat berbeda! Dengan menghadirkan Panggung Sekjen bersama Rocket Rockers, The Kuda, Sousade, Dislingko dengan Pemuda Sinarmas, Zaleefya, Perlahan tapi Party, Karaokean bersama Friday Noraebang, Noirlab, dan Ngabers.Kleb, sampai Komedi Berdiri yg diisi oleh Stand Up Comedy Komunitas Bogor dan Cibinong! Sekjen Take Over berhasil membawa audience menikmati euphoria yang berbeda di tiap programnya.

Tidak hanya 4 program, Sekjen Takeover juga menyediakan "Ruang Kelas" bersama GudR&D dan Grafis Huru Hara, yang bertujuan dapat menjadi ruang untuk audience dapat belajar art sablon dan hand craft yang dimana hasilnya bisa dibawa pulang sebagai cenderamata!

PM Palestina Desak Internasional Tolak Hukum Israel yang Menentang Keberadaan UNRWA
Arsip - Warga melintas di antara bangunan yang hancur di permukiman Shujaiya, Gaza, Palestina, 11 Juli 2024.

PBB: Warga Gaza Ingin Bekerja, Bukan Bergantung pada Bantuan Kemanusiaan

PBB mengatakan bahwa warga Gaza tidak ingin bergantung pada bantuan kemanusiaan, melainkan ingin bekerja sebagai bagian dari upaya rekonstruksi.

img_title
VIVA.co.id
22 Januari 2025