Lancar dan Ramai, Car Free Day Kota Bekasi Kembali di Gelar

Car Free Day di Kota Bekasi.
Sumber :

VIVA – Car Free Day di Kota Bekasi kembali digelar Minggu 24 Juli 2022 bertempat di ruas jalur protokol Jalan Ahmad Yani hingga Bundaran Summarecon berjalan dengan lancar dan ramai.

Masa Tenang Pilkada, Car Free Day di Sudirman-Thamrin Tidak Diberlakukan pada 24 November 2024

Dibukanya kembali kegiatan Car Free Day di Kota Bekasi ini disambut gembira oleh seluruh warga masyarakat Kota Bekasi dan juga bagi para pedagang UMKM yang siap menjajahkan jualannya di sekitaran area CFD dan melihat dari animo masyarakat yang begitu ramai.

Pemerintah Kota Bekasi pun tetap membuka stand-stand pelayanan seperti Vaksinasi Gratis oleh Dinas Kesehatan, pelayanan Adminduk oleh Disdukcapil dan pelayanan pembuatan Kartu Kuning oleh Disnaker.

Catat! Akhir Pekan Ini Tidak Ada CFD di Sudirman-Thamrin

Pemerintah Kota Bekasi berharap Momentum CFD ini dapat dijadikan tempat bagi seluruh warga masyarakat Kota Bekasi bisa berkumpul bersama keluarga dan juga kerabat untuk bisa menikmati fasilitas yang ada di Kota Bekasi serta menghabiskan waktu bersama untuk hidup sehat. (Adv Humas)

Senam zumba di CFD Jakarta

Senam Zumba di CFD Jakarta Sambil Ikut Lelang

Direktorat Jenderal Kekayaan Negara (DJKN) mengadakan senam zumba bersama warga Jakarta di Car Free Day (CFD) yang berlangsung di Jalan Jenderal Sudirman, Jakarta

img_title
VIVA.co.id
15 Desember 2024