Chord dan Lirik Lagu Ibu Kita Kartini
- Tropenmuseum
VIVA – Tanggal 21 April selalu diperingati sebagai Hari Kartini atau yang diketahui sebagai hari lahirnya salah satu pahlawan nasional wanita yang sangat berjasa di Indonesia, Raden Adjeng Kartini. RA Kartini dikenal sebagai sosok yang gigih memperjuangkan pendidikan juga keadilan bagi kaum wanita di indonesia
Selain memperingati dengan mengenang jasa-jasanya yang memperjuangkan kaum wanita, sering kali warga Indonesia juga merayakan dengan cara menyanyikan Lagu Ibu Kita Kartini. Lagu tersebut pun selalu berkumandang di sekolah-sekolah dan instansi.
Lagu Ibu Kita Kartini diciptakan oleh WR Soepratman. Lagu ini berisi tentang pujian terhadap Ibu Kartini, pahlawan yang telah memperjuangkan emansipasi wanita Indonesia.
Selain itu, Lagu Ibu Kita Kartini yang diciptakan oleh WR Soepratman ini memiliki makna yang mendalam, yakni mengenai perjuangan Kartini terhadap wanita-wanita di Indonesia agar memiliki hak yang sama dengan laki-laki.
Seperti apa lagunya? Simak chord dan lirik lagu Ibu Kita Kartini. Berikut chord dan lirik lagu Ibu Kita Kartini untuk bisa dinyanyikan bersama.
Ibu Kita Kartini
Intro: Dm G C Am
Dm G C… .
C C
Ibu kita Kartini
F G C
Putri sejati
Dm G C Am
Putri Indonesia
Dm G C
Harum namanya….
C C
Ibu kita Kartini
F G C
Pendekar bangsa
Dm G C Am
Pendekar kaumnya
Dm G C
Untuk merdeka… .
Reff:
F C Am
Wahai Ibu kita Kartini
Dm G C
Putri yang mulia… .
F C Am
Sungguh besar cita-citanya
Dm G C
Bagi Indonesia… .
Musik : C C F G C
Dm G C Am
Dm G C… .
C C
Ibu kita Kartini
F G C
Putri jauh hari
Dm G C Am
Putri yang berjasa
Dm G C
Se Indonesia
Reff:
F C Am
Wahai Ibu kita Kartini
Dm G C
Putri yang mulia… .
F C Am
Sungguh besar cita-citanya
Dm G C
Bagi Indonesia… .
Outro : C
Itulah penjelasan mengenai chord gitar dan lirik lagu Ibu Kita Kartini. Semoga dengan mengetahui informasi ini, kamu dapat menyanyikan lagu Ibu kita Kartini dengan penuh khidmat.
Laporan: Aufa Prasya Namyra