Kemesraan Vicky Prasetyo-Angel Lelga Disindir Warganet

Vicky Prasetyo dan Angel Lelga
Sumber :
  • instagram

VIVA – Vicky Prasetyo mengajak Angel Lelga menyanyi bersama di atas panggung di depan pengunjung sebuah mal. Vicky dengan romantisnya memegang tangan Angel Lelga.

Awalnya Cinta, Deretan Artis Ini Akhirnya Putus dan Gugat Mantan Pacar, Terbaru Wulan Guritno

Vicky yang mengenakan kaus hitam fasih membawakan lagu Pelangi Ada Di Matamu milik band rock Jamrud di depan Angel Lelga. Angel mengumbar senyum bahagia.

Sebanyak 407 ribu netizen menyukainya.

Tampil Beda, Angel Lelga Hampir Tak Dikenali Warganet

"Assalamualaikum Terima kasih Karawang kalian luar biasa ... yang CANTIK buat kalian semuanya....???????????????????? thank you and love you all," tulis Angel Lelga.

Lalu apa komentar para netizen?

Angel Lelga Jadi Korban Penipuan, Penampilan Syar'i Pelaku Disorot

"Keliatan baget terpaksa dari muka yg cwe ????," tulis netizen.

"Angel cantiq kalem lembut Vicky nggreget maco," tulis netizen.

"Gimmick buat naikin populeritas kan lg ngeluarin singel baru wkwk," sindir netizen.

“Masyaallah gak nyangka kak angel sama viky," tulis netizen.

 

Vicky Prasetyo

Punya Julukan Gladiator, Vicky Prasetyo Manfaatin Buat Ini

Vicky Prasetyo dikenal sebagai salah satu presenter dan komedian ternama. Selama berkarier di dunia hiburan, Vicky telah dipercaya untuk hadir dalam berbagai acara.

img_title
VIVA.co.id
20 Maret 2024