Tamara Bleszynski dan Mike Lewis Balikan?

Keluarga Tamara Bleszynski dan Mike Lewis
Sumber :
  • Instagram

VIVA.co.id – Artis cantik Tamara Bleszynski dan Mike Lewis, memang sudah tidak lagi menjadi sepasang suami istri. Namun, hubungan keduanya patut menjadi contoh pasangan yang sudah tidak bersama, tetapi tetap menjaga hubungan baik.

5 Warisan Ikonik David Lynch di Dunia Sinema, dari Twin Peaks hingga Mulholland Drive

Hubungan silaturahmi Tamara dan Mike Lewis tetap terjalin dengan baik, bahkan kedua pasangan selebriti ini terlihat berlibur bersama dengan kedua anak mereka di Bali. 

Selama ini, Tamara dan Kenzou, anak dari pernikahannya dengan Mike Lewis memang tinggal di Bali. Dalam foto yang unggah Mike Lewis di akun instagramnya, @mike_lewis tampak kebersamaan pasangan ini dengan anak mereka Kenzou dan Teuku Rassya.

Gugat Cerai Baskara Mahendra, Postingan Terakhir Sherina Munaf Jadi Sorotan Netizen

Dalam foto itu Mike Lewis memberi caption pada fotonya “little family time in Bali. Thanks Tamz for being a great Mom. Thanks Rassya for being a great brother. And Kenzou .. thanks for being the best little man we could have ever asked for.  #family #saturday #bali #mrssippy #notalwaysperfect #bestoflife.

Profil Fico Fachriza yang Diduga Menipu Kiki CJR hingga Aurel Hermansyah, Pernah Keciduk Polisi Gara-gara Narkoba

Bahkan, Mike Lewis terlihat juga berfoto akrab dengan anak Teuku Rassya, anak Tamara dari pernikahannya yang pertama. 

Netizen pun memberikan komentar postif dengan foto kebersamaan Tamara dan Mike Lewis. 

@hartatikfriendly "Sempurna... jika balikan lagi;  @ana.dahlia86 "Suka bangetttt bangett bangett..

@juliachandra123 “Sweet little family;  @yiin_draI hope u together in the future buddy

Halaman Selanjutnya
Halaman Selanjutnya