Viral Sikap Sigap Raul Lemos Saat Aurel Hampir Jatuh Bikin Netizen Haru

Aurel Hermansyah, Atta Halilintar, KD dan Raul Lemos
Sumber :
  • IG @aurelie.hermansyah

JAKARTA –  Perlakuan Raul Lemos terhadap Aurel Hermansyah lagi-lagi menjadi sorotan publik. Kali ini, Raul Lemos terlihat sigap menjaga Aurel Hermansyah yang tengah hamil besar. 

Terpopuler: 5 Tips Sederhana Cepat Hamil Secara Alami hingga Aurel Hermansyah Cerita Perjuangan saat Menyusui

Insiden ini bermula saat Atta, Aurel dan Amerika tengah berada di rumah Krisdayanti dan Raul Lemos. Yuk lanjut scroll artikel selengkapnya berikut ini.

Dalam video yang diunggah di akun tiktok @TafDaily, awalnya Atta menggendong Ameena dan hendak berpamitan pulang kepada Krisdayanti dan Raul Lemos.

Bukan Cuma Hamil, Aurel Hermansyah Cerita Perjuangan saat Menyusui

Ameena yang digendong Atta terlihat memberikan kecupan ‘salim’ sambil berpamitan pulang kepada Raul Lemos. Raul terlihat juga mengecup tangan Ameena, sebelum akhirnya Atta berpamitan kepada Raul.

Keluarga Raul Lemos dan keluarga Atta Halilintar

Photo :
  • IG @krisdayantilemos
Sibuk Politik, 2024 Jadi Tahun yang Penuh Guncangan bagi Krisdayanti

Atta kemudian menghampiri Krisdayanti dan meminta Ameena untuk berpamitan pulang kepada neneknya itu. Krisdayanti kemudian mencium tangan Ameena sebelum Atta pergi menuju pintu rumah KD dan Raul Lemos.

Aurel yang berada di belakang kemudian ikut menyusul. Kemudian ketika Aurel hendak keluar tiba-tiba Aurel terlihat seperti hendak jatuh.

Dengan sigap Raul Lemos menopang bagian belakang Aurel agar putri sambungnya yang tengah hamil besar itu tak jatuh.

Sontak saja unggahan tersebut berhasil mencuri perhatian publik. Video yang telah ditonton sebanyak 3 juta viewers itu langsung dikomentari netizen.

“Avo sigap bentar Aurel keserimpet auto ulurkan tangannya,” komentar netizen.

“Avo keliatan banget sayang sama semuanya ga sih,” ujar lainnya. 

“Salah satu alasan kenapa KD jatuh cinta sama Raul,” ujar netizen. 

“Bang Atta memang hebat bisa mempersatukan satu keluarga,” ujar lainnya.

Sebelumnya netizen juga sempat dibuat terharu dengan keharmonisan Aurel dan Raul Lemos dalam acara tujuh bulanan anak kedua Atta dan Aurel. Raul Lemos terlihat sempat mendatangi kamar make up Aurel untuk melihat anak sambungnya itu.

Krisdayanti, Raul Lemos dan Ameena Nur Atta

Photo :
  • IG @krisdayantilemos

Tau suami ibunya datang, Aurel mengungkap rasa terima kasihnya lantaran Raul Lemos datang di acara tersebut. Aurel bahkan medium tangan Raul saat itu.

“Makasih ya Avo udah dateng,” kata Aurel. 

Tak sampai di situ, saat momen sungkeman, Aurel juga melakukan Singkep kepada Raul Lemos. Raul Lemos bahkan dengan sigap membantu Aurel Hermansyah untuk berdiri.

Mengingat perut Aurel yang sudah membesar dan membuatnya kesulitan untuk berdiri.

Halaman Selanjutnya
Halaman Selanjutnya