Nikita Mirzani Sebut Nathalie Holscher Tak Bersyukur sampai Sule Diduga Menyindir

Nikita Mirzani
Sumber :
  • Instagram stories @nikitamirzanimawardi_172

JAKARTA – Kisruh antara Nathalie Holscher dengan Sule yang saling menyindir buat Nikita Mirzani angkat bicara. Hal ini menjadi salah satu hal menarik perhatian pembaca dari kanal Showbiz pada Senin, 17 Juli 2023. Selain itu, ada beberapa berita lain yang jadi magnet pembaca. Berikut daftarnya.

Respon Nikita Mirzani saat Netizen Tagih Janji Rp5 Miliar: Gak Usah Ngomongin Uang, 30 Menit Juga Habis

1. Nathalie Holscher Ngeluh Nafkah Rp25 juta, Nikita Mirzani: Perempuan Tak Bersyukur

Nathalie Holscher sempat mengeluhkan uang bulanan yang diberikan mantan suaminya, Sule sebesar Rp25 juta kepadanya, untuk biaya anak mereka, Adzam, dianggap kecil. Ungkapan tersebut pun mengundang komentar Nikita Mirzani.

Singgung Keburukan Nikita Mirzani, Razman Arif Sebut Vadel Badjideh Penyelamat Lolly

Setelah Nathalie bercerai dengan Sule, hak asuh anak jatuh kepada wanita berusia 30 tahun itu. Selain itu, ayah kandung Rizky Febian itu juga telah memenuhi syarat seperti 1 mobil Alphard, 1 mobil Mazda dan nafkah besar Rp25 juta per bulan.

Baca selengkapnya di sini.

Liburan Bareng di Paris Matthew Gilbert Dapet Musibah, Nikita Mirzani Sampai Minta Keluarga DM

2. Ustaz Derry Sulaiman Bongkar Alasan Nathalie Holscher Lepas Hijab, Karena Mantan Suami?

Nathalie Holscher yang memilih lepas hijab setelah bercerai masih menjadi perbincangan hangat publik di media sosial. Sebagai artis mualaf, penampilan terbaru Nathalie Holscher tanpa kerudung itu menuai pro kontra.

Nathalie Holscher sempat bertanya kepada beberapa ahli agama seperti Ustaz Derry Sulaiman. Hal ini diketahui lewat unggahan di Instagram Story Nathalie Holscher yang menyampaikan terima kasih kepada sang ustaz. 

Baca di sini.

3. Diminta Bantuan Ke Ayahnya, Begini Jawaban Tak Terduga Anak Nikita Mirzani

Laura Meizani Nassery Asry alias Lolly, putri pertama Nikita Mirzani diketahui tengah berseteru dengan sang ibu. Lolly yang saat ini menempuh pendidikan di London, Inggris itu bahkan sudah tak lagi mendapatkan support dana dari ibunya.

Lantaran hal itu dirinya sempat membuka jasa endorse untuk membiayai kehidupannya di London.

Baca selengkapnya di sini.

4. Nikita Mirzani Sindir Nathalie Holscher Soal Nafkah Anak Rp25 Juta Kecil: Tidak Bersyukur

Nikita Mirzani kembali memancing perhatian warganet lewat pernyataan pedasnya. Kali ini dia menyindir seorang artis yang mengeluh soal uang bulanan Rp25 juta dari mantan suami yang dinilai terlalu kecil.

Nikita Mirzani mengomentari hal itu saat siaran live di Instagram. Sambil menyantap makan, dia mengatakan bahwa ada seorang perempuan berstatus janda dan tidak bersyukur mendapat nafkah Rp25 juta setiap bulan.

Baca di sini.

5. Sule Unggah Foto Lawas Nabuh Gendang Buat Beli Susu Anak, Netizen Sindir Nathalie Holscher

Nathalie Holscher diketahui sempat mengeluhkan uang bulanan dari Sule untuk putra semata wayangnya Adzam yang dinilai kecil. Pasca bercerai, Sule diketahui wajib menafkahi Adzam senilai Rp25 juta.

Uang bulanan tersebut dinilai kecil oleh Nathalie lantaran untuk biaya susu putranya saja mencapai Rp6,4 juta per bulan, lalu baju dan sepatu yang mencapai jutaan rupiah.

Baca selengkapnya di sini.

 

Nathalie Holscher dan putranya, Adzam.

Putranya Disebut Bukan Anak Kandung Sule, Nathalie Holscher Murka: Siapa Kenal Dia, Aku Kasih Rp1 Juta!

Adzam mendapat tuduhan dari netizen yang mengatakan bahwa putranya bukanlah anak kandung Sule. Akibat tuduhan ini, Nathalie pun sangat marah dan mencari netizen tersebut

img_title
VIVA.co.id
3 Januari 2025