Rumah Tangga Venna Melinda dan Ferry Irawan di Mata Paranormal, Ada Pengaruh Pelet?

Venna Melinda dan Ferry Irawan
Sumber :
  • IG @vennamelindareal

VIVA Showbiz  – Pasangan rumah tangga Venna Melinda dan Ferry Irawan hingga saat ini masih menjadi perbincangan hangat di media sosial. Hal tersebut tak lepas dari kasus Kekerasan dalam Rumah Tangga yang dialami artis cantik senior Venna Melinda akibat ulang suaminya sendiri yakni Ferry Irawan.

Terpopuler: Wanita Dikeroyok dan Ditelanjangi, Anwar Usman Terjatuh Masuk Rumah Sakit

Imbas dari kejadian buruk yang menimpa orangtua Athalla Naufal dan Verrel Bramasta, membuat sang ibu tercinta Venna Melinda harus dilarikan ke rumah sakit untuk mendapatkan perawatan intensif usai mengalami tekanan keras dari dahi pria yang dinikahinya pada 2022 yang lalu.

Setelah melakukan berbagai tahapan pemeriksaan, maka dinyatakan Ferry Irawan sebagai pelaku dari tersangka dalam kasus KDRT tersebut.  Pemberitaan yang viral terkait keduanya ini lantas berhasil menyita atensi perhatian publik. Mulai dari sejumlah kalangan selebriti hingga beberapa pakar, mulai dari telematika hingga paranormal.

7 Orang Tewas dalam Penembakan di Bar Meksiko, Mayat Berserakan di Lantai

Merebaknya kabar tindak KDRT yang dialami Venna Melinda pun membuat pakar paranormal baru-baru ini angkat bicara.

Venna Melinda

Photo :
  • Instagram @vennamelindareal
10 Kasus Kriminal Menggemparkan Garut 2024, Terheboh Oknum Polisi Otaki Perampokan Warga

Paranormal Beberkan Rumah Tangga Venna Melinda

Kasus rumah tangga yang terjadi antara Venna Melinda dan Ferry Irawan, rupanya turun menyita perhatian paranormal kondang yang disapa Nyai Ratu.  Nyai Ratu kali ini mencoba untuk menerawang perseteruan yang terjadi di rumah tangga Venna dan Ferry tersebut.

Awalnya sang paranormal tak ingin membahas rumah tangga yang tengah hits saat ini. Hal tersebutkarena pernah ia ramal dan ujungnya akan seperti apa. Tetapi karena banyak yang bertanya, Nyai Ratu pun akhirnya membagikan beberapa hasil penerawangannya.

Nyai Ratu membeberkan jika ada atau tidaknya KDRT dalam rumah tangga mereka tetap tidak langgeng. Disatu sisi Venna Melinda cukup lama kesepian dan butuh sosok suami.

Dan yang lebih mengejutkan lagi Nyai Ratu menuliskan ada pengaruh pelet dalam rumah tangga mereka.

"Td nya sy gak mau bahas soal mrk karna selain udah ada di list ramalan kemaren,kalian juga pasti udah tau ujung nya Akan seperti apa,berhub yg tanya byk bgt,,oke lah sy baca ya,sebenarnya mau ada kasus kdrt mau gak RT mrk gak akan langgeng,Krn mrk nikah 70% BKN karna sama2 udah siap tapi krn ada sesuatu,VM dia merasa bertaun2 hdp nya kesepian,kosong,hampa,wajar Krn dia msh butuh sosok swmi, jd pas ada yg pinter ngerayu,pinter ngmg lgsg berbunga2 di + ada pengaruh pel,,,t.," tulis Nyai Ratu seperti dikutip lewat akun IG @titisannyairatukidul_.

Samping itu, Nyai Ratu juga turut menyebutkan jika sosok F itu tidak bisa menahan syahwat dan sosok yang cemburuan.

"Sementara si F selain Krn dia gak bs nahan syahwat dia jg pgn hdp nya ada yg ngurus,tp sklipun udah yakin istrinya udah klepek2 cinta,bawaan dia ttp cemburuan,takut si istri kepincut org yg lbh segalanya dr dia,apa lagi dia sdr dia byk kekurgan,maka trjdlah kdrt itu.dia ini punya kepribadian ganda,kalau lagi baik bs baik bgt,lembut,penyayang bgt,kalau lagi galak,bisa kejam bgt bs2 sampai nekad dia,semoga aja kedepan nya dia gada niat utk mengakhiri hidup nya ya,karna kalau sy liat kedepannya dia bener2 mengkhawatirkan ,,, kasian sih,dia ini butuh bantuan dokter ahli kejiwaan sebenarnya,saat ini dia lagi mengheningkan cipta,bingung,nyesel, sedih,semoga sehat selalu," tandas Nyai Ratu.

Halaman Selanjutnya
Halaman Selanjutnya