Warganet Kecam Gaya Pacaran Fadly Faisal dan Rebecca Klopper

Fadly Faisal dan Rebecca Klopper
Sumber :
  • Tangkapan Layar

VIVA – Usai menutupi perjalanan cintanya bersama sang kekasih Rebecca Klopper, kini Fadly Faisal tidak pernah absen membagikan momen kebahagiaannya di akun Instagram pribadi. Begitu pula dengan sang kekasih Rebecca Klopper yang tidak pernah ketinggalan untuk memamerkan sang pacar di akun Instagram miliknya. 

Hal ini tampak dalam beberapa potret keduanya ketika sedang menghabiskan waktu berlibur dengan rekan-rekan serta adik kandungnya, Fuji serta kekasihnya Thariq Halilintar. Dalam momen ini, hubungan mereka tampak semakin erat dan mengumbar kemesraan satu sama lain. Hal ini tentu karena mendapat banyak dukungan dari orang-orang di sekitarnya. 

Seiring berjalannya waktu, kemesraan dari pasangan Fadly Faisal dan Rebecca Klopper semakin terjalin intim. Apalagi setelah mereka memutuskan untuk melakukan liburan singkat di Pulau Dewata Bali. Mereka tidak malu-malu lagi untuk memperlihatkan kemesraannya di hadapan publik, baik Rebecca maupun Fadly tampak mesra dan semakin lengket. 

Akan tetapi, gaya berpacaran Fadly Faisal dan Rebecca Klopper cukup menyita perhatian publik. Salah satunya adalah saat mereka membuat konten TikTok bareng. Lewat salah satu unggahan di akun Instagram @mood.hits.official, netizen membanjiri kolom komentar negatif yang menyatakan tentang gaya berpacaran mereka. 

Gaya pacaran ala Fadly Faisal dan Rebecca Klopper menuai kecaman dari warganet. Mereka mengatakan bahwa gaya pacaran dua sejoli ini terlihat seperti pasangan suami istri yang sedang melakukan honeymoon di Bali.

Ortu ny kmna ya dr anak perempuan ni pliss donk liburan breg kyk honeymoon,” ucap netizen.

Kaya sdh jd bini nya hbs melahirkan kali ya mbak ky ibu2,” tambah yang lain. Selain mengomentari liburan mereka di Bali, warganet juga tidak absen untuk mengomentari baju yang dikenakan oleh Becca. Mereka menganggap bahwa baju tersebut tidak pantas karena dinilai terlalu seksi. 

Tanggapan Netizen Malaysia Usai Aisar Khaled Dapat Penolakan dari Fuji An

“Bajunya koq kayak gitu becca ? Menampakkan aurat. Kalian kan belum nikah, udah pakai baju2 seksi di depan aii... jadi malas liat becca,” tulis salah satu akun.

“itu baju kalo di plorotin auto telanjang..gk tau malu...paling bentar lgi hamil,” kata netizen.

Tolak Gepokan Uang Aisar Khaled untuk Lamar Fuji, Haji Faisal Sebut Syarat Lamar Anaknya Harus...
Lyodra Ginting

Manggil Sayang di Depan Umum, Lyodra dan Randy Martin Go Publik?

Lyodra Ginting saat itu sedang tampil dalam sebuah acara secara langsung. Ia menyanyikan lagu Pesan Terakhir sambil mengajak salah seorang penonton laki-laki maju.

img_title
VIVA.co.id
25 Desember 2024