Netizen Heboh, Pria Mirip Aldebaran Kini Jadi Viral

Pemeran karakter Aldebaran, Arya Saloka
Sumber :
  • Instagram

VIVA – Jagat media sosial belum lama ini sempat dihebohkan dengan kabar yang menyita perhatian netizen. Para warganet +62 dikejutkan dengan sebuah foto yang langsung jadi sorotan para pencinta sinetron.

Viral Video Agus Buntung Ngeluh Badannya Gatal-gatal Saat di Penjara, Minta Jadi Tahanan Rumah

Ya, sebuah foto seorang pria asal kota Tasikmalaya, Jawa Barat kini tengah viral dan mendadak diperbincangkan di dunia maya.

Ternyata foto pria bernama lengkap Asep Juhariyono tersebut rupanya dianggap netizen sangat mirip dengan tokoh Aldebaran, karakter pemeran utama sinetron Ikatan Cinta.

Terpopuler: Cek Fakta Kabar Pembuatan SIM Gratis, Viral Agus Buntung Mengeluh Tak Nyaman di Penjara

Foto-foto yang menunjukan sosok Asep Juhariyono itu sontak jadi pusat perhatian dan sorotan warga lantaran kerap disebut-sebut berparas cukup mirip Aldebaran.

Rupanya, sehari-hari Asep bekerja sebagai jurnalis kontributor salah satu stasiun televisi nasional yang bertugas di Tasikmalaya.

Gaya Dirut PDAM Ogah Kena Banjir Cuma Nunjuk-nunjuk Doang, Netizen: Bagaikan Seorang Raja

Pria yang akrab disapa Asjo itu pun sempat mengaku banyak dari warga Tasikmalaya heboh dengan keberadaannya yang disebut-sebut mirip dengan Arya Saloka.

Beredarnya kabar itu pula kini Asep seolah sibuk menerima sejumlah artikel berita yang turut menyebutnya sebagai sosok yang viral lantaran mirip dengan tokoh Aldebaran, pasangan lawan main Andin yang diperankan Amanda Manopo.

Samuel Sigalingging

Samuel Sigalingging Anak Asal Medan Viral, Bernyanyi Karna Suara Tingginya Tanpa Ekspresi

Video yang menampilkan anak SD yang diketahui bernama Samuel Sigalingging, tengah bernyanyi membawakan lagu Berkibarlah Bendera Negeriku viral

img_title
VIVA.co.id
18 Januari 2025