Mantan Pacar Lucinta Luna, Rivelino Wardhana Diduga Positif COVID-19

Rivelino Wardhana.
Sumber :
  • Instagram

VIVA – Bintang iklan Rivelino Wardhana diduga positif COVID-19. Hal ini terlihat ketika dia tengah diperiksa oleh petugas medis yang mengenakan pakaian APD lengkap.

IHSG Berbalik Menguat ke Level 7. 079, Saham GOTO Pertahankan Tren Positif

Beredar video selama lima detik yang memperlihatkan pria yang santer diberitakan sebagai mantan kekasih Lucinta Luna itu berada di dalam mobil. Kemudian, ada seorang petugas medis memeriksakan lendir Rivelino.

Rivel, begitu sapaannya, diperiksa sembari tetap duduk di dalam mobilnya. Kemudian, ada foto yang memperlihatkan raut wajah Rivelino yang tampak sangat sedih. Dia menundukkan kepala mengarah ke arah petugas medis.

Berbagai Cara Menghilangkan Baret di Kaca Mobil

Dugaan kuat Rivelino positif terjangkit COVID-19 disebabkan karena gaya hidupnya selama PSBB. Dia sering pergi ke tempat keramaian. Sesekali ada momen dia tak menggunakan masker.

Pria yang hobi travelling ke luar negeri itu kurang mematuhi protokol kesehatan yang diterapkan pemerintah. Tentunya momen dia bepergian keluar rumah selalu diabadikan di instagram story miliknya.

Jangan Lupa! Mobil dan Motor Wajib Punya Asuransi TPL di Tahun 2025

Sampai saat ini belum ada klarifikasi dari Rivelino Wardhana saat dihubungi VIVA.co.id terkait apakah benar dia positif terjangkit Covid-19 atau tidak.

VIVA Otomotif: Mitsubishi New Xpander Cross

Mengupas 'Hidden Figure' di Balik Keamanan New Xpander Cross

Mitsubishi Xpander Cross menjadi pilihan menarik di segmen SUV.

img_title
VIVA.co.id
30 Desember 2024