Dituduh Punya Utang Rp2,5 Juta, Nikita Mirzani Tantang Shinta Bachir

Nikita Mirzani
Sumber :
  • VIVA/ Putri Dwi Ramdhani

VIVA – Belum lama ini Shinta Bachir menyebut bahwa Nikita Mirzani memiliki utang senilai Rp2,5 juta kepadanya sejak tahun 2010. Namun saat dikonfirmasi, Nikita merasa pernyataan tersebut tidak berlogika.

Terpopuler: Awal Mula Dewi dan Pak Tarno Bertemu, 3 Indigo Ini Ramal Bencana Alam Mengerikan di 2025

“Kalau memang Niki punya utang kenapa dia enggak nagih. Terus dia beberapa kali diundang di acara P3H (Pagi Pagi Happy), kenapa dia enggak nagih?” katanya di kawasan Tandean, Jakarta Selatan, Kamis, 3 Oktober 2018.

Menurut Nikita, dia dan Shinta Bachir pernah terlibat dalam sebuah film berjudul Mama Minta Pulsa. “Rp2,5 juta katanya ya kan dia pernah main di film Niki, waktu itu pernah main di film Mama Minta Pulsa, waktu itu Niki pemeran utamanya, dia cuman peran biasa doang,” ucap ibu dua anak tersebut.

Tanggapan Nikita Mirzani Saat Netizen Tagih Janji Rp5 Miliar Terkait Vadel Badjideh yang Belum Dipenjara

Shinta Bachir

Nikita merasa heran dengan Shinta Bachir yang tiba-tiba menyebut utang Rp2,5 juta di dalam sebuah grup obrolan WhatsApp yang kemudian tersebar di media sosial.

Respon Nikita Mirzani saat Netizen Tagih Janji Rp5 Miliar: Gak Usah Ngomongin Uang, 30 Menit Juga Habis

“Makanya gue bingung. 2010 utang Rp2,5 juta aduh bikin malu, gue paling enggak pernah meminjam uang. Dia kan katanya mau ngasih bukti rekening koran dari 2010 sampai 2018, ya silakan saja. Gue mah aduh bermasalah,” tuturnya.

Nikita Mirzani dan Matthew Gilbert

Respons Tak Terduga Matthew Gilbert Saat Nikita Mirzani Ancam akan Bongkar Aibnya

Saat ditanya apakah Matthew takut aibnya dibongkar jika hubungan mereka kandas, Matthew dengan yakin menjawab jika dirinya tak takut jika aib nya dibongkar oleh Nikita.

img_title
VIVA.co.id
5 Januari 2025