Ternyata Ini Alasan Film Bollywood Bisa Mendunia

Bollystarvaganza ANTV Bertabur Bintang Bollywood
Sumber :
  • VIVA.co.id/M Ali Wafa

VIVA.co.id – Tahukah kamu? Selama ini yang kita tahu film Bollywood menandakan bahwa itu adalah film India, namun mulai sekarang kamu harus mengubah pikiran tersebut. Pasalnya kata Bollywood merupakan nama yang tidak resmi untuk industri film India populer berbahasa Hindi yang berbasis di Mumbai.

Rumah Produksi Indonesia-Malaysia Berkolaborasi Produksi Film Salah Santet

Kata Bollywood kadang dipakai secara salah untuk merujuk pada seluruh film India yang sebenarnya memiliki banyak pusat industri film. Seperti film berbahasa Tamil berbasis di Kodambakkan di kawasan Chennai terkenal dengan julukan Kollywood, film berbahasa Telugu berbasis di Hyderabad yang mendapat julukan Tollywood.

Asal nama Bollywood yaitu gabungan dari Bombay (nama lama untuk Mumbai) dan Hollywood. Bollywood adalah produsen film terbesar di India sekaligus salah satu produsen film terbesar di dunia. Bollywood secara resmi disebut sinema Hindi. Tidak hanya di India, ternyata negara lain juga banyak masyarakatnya yang sangat menggemari Bollywood termasuk negara kita Indonesia yang menggemari film Bollywood yang telah mendunia.

Dibintangi Mael Lee hingga Sara Wijayanto, Film Maju Serem Mundur Horror Potret Kisah Mahassiwa Abadi

Baca selengkapnya klik di tautan ini.

Film Guna-Guna Istri Muda

Main di Guna-Guna Istri Muda, Anjasmara: Hati-Hati Kalau Ingin Punya Istri Muda!

Film Guna-Guna Istri Muda tidak hanya menyajikan ketegangan horor, tetapi juga menyentuh sisi emosional dan buatnya menarik untuk ditunggu.

img_title
VIVA.co.id
24 November 2024