Elben yang Disebut Bharada E, Peran Luhut di Nikahan Kaesang, Safari Politik Anies Dijegal

Bharada E, Sidang Lanjutan saksi-saksi
Sumber :
  • VIVA/M Ali Wafa

VIVA Round Up – Sepanjang Minggu 4 Desember 2022, beberapa berita yang disajikan di laman News VIVA, cukup menarik perhatian pembaca. Ada 5 berita, yang mendapat perhatian lebih dibanding dengan yang lainnya. Kelima berita itu masuk dalam deretan terpopuler.

Polisi Tangkap Pria yang Todongkan Pistol ke Petugas SPBU di Rest Area Cibubur

Untuk terpopuler pertama, terkait sosok Elben, yang dalam kesaksian Bharada E menyebut kerap mendampingi perempuan yang menangis datang di rumah Ferdy Sambo.

Terpopuler kedua, adalah terkait Menko Kemaritiman dan Investasi Luhut Pandjaitan. Bukan mengenai tugasnya sebagai menteri. Tetapi perannya di pernikahan putra bungsu Presiden Jokowi, Kaesang Pangarep.

Penampakan Jersey Baru Timnas Indonesia dari Erspo, Saksi Lolos ke Piala Dunia 2026?

Berita terpopuler ketiga, adalah kasus pembunuhan polisi di Kalimantan Tengah. Ada 6 orang pembunuhnya, sebagian sudah ditangkap dan ada yang masih dalam pengejaran.

Untuk terpopuler keempat, adalah peluang Indonesia untuk menjadi tuan rumah piala dunia. Kesiapan itu disampaikan oleh Menteri BUMN Erick Thohir.

Erick Thohir Ungkap Tantangan Cari Direktur Teknik Timnas Indonesia

Terakhir, berita terpopuler kelima adalah safari politik bakal Capres 2024 dari Partai Nasdem Anies Baswedan di Aceh, yang disebut ada upaya penjegalan.

Kelima berita terpopuler tersebut, kami rangkum dalam Round Up. Yakni kumpulan berita-berita terpopuler. Berikut kelima berita tersebut:


1. Pengacara Bocorkan Sosok Elben yang Disebut Bharada E dalam Sidang

Bharada E

Photo :
  • tvOne/Muhammad Bagas

Kuasa hukum Bharada Richard Eliezer Pudihang Lumiu (Bharada E), yakni Ronny Talapessy buka suara soal kesaksian kliennya. Bharada E sebelumnya dalam persidangan beberapa hari lalu sempat dituding berbohong oleh pihak Ferdy Sambo.

Lanjutkan membaca


2. Terungkap Peran Luhut Pandjaitan di Acara Pernikahan Kaesang-Erina

Menko Marves Luhut Binsar Pandjaitan.

Photo :
  • M Yudha P/VIVA.co.id

Pernikahan antara Kaesang Pangarep dengan Erina Gudono tinggal menghitung hari. Rencananya akad nikah keduanya akan digelar Sabtu 10 Desember 2022 di Pendopo Royal Ambarukmo Yogyakarta.

Baca di sini


3. 6 Pembunuh Polisi Kalteng di Kampung Narkoba Ditangkap, 4 Masih Buron

Polisi menunjukkan barang bukti kasus penganiayaan anggota Polri

Photo :
  • ANTARA/HO-Humas Polresta Palangka Raya

Kepolisian Resor Kota Palangka Raya menetapkan enam orang tersangka kasus pengeroyokan anggota Polda Kalimantan Tengah hingga mengakibatkan korban meninggal dunia.

Lanjutannya di sini


4. Erick Thohir soal Peluang RI Jadi Tuan Rumah Piala Dunia: Uangnya Ada, Asal Jangan Dikorupsi

Menteri BUMN Erick Thohir.

Photo :
  • Dok. Kementerian BUMN

Menteri BUMN Erick Thohir mengatakan peluang Indonesia mengikuti bidding tuan rumah Piala Dunia sangat terbuka kemungkinannya, mengikuti jejak negara Asia yang pernah menjadi tuan rumah edisi sebelumnya.

Lanjut membaca


5. Safari Politik Anies Dijegal, Nasdem: Itu Ujian, Kita Ambil Hikmahnya

Anies Baswedan saat di Masjid Raya Baiturrahman Aceh

Photo :
  • Twitter @aniesbaswedan

Agenda safari politik Partai Nasdem dengan bakal capres Anies Baswedan di sejumlah daerah mengalami hambatan karena izin pakai lokasi dicabut pemda setempat. Anies dan tim Nasdem pun mesti memindahkan lokasi acara agar safari politik tetap berjalan.

Lanjutkan membaca.

Halaman Selanjutnya
Halaman Selanjutnya