Upaya John Kei Lepas dari 'Jeruji Besi'

John Kei
Sumber :
  • ANTARA FOTO

VIVA – Badan Pemasyarakatan Bogor mencabut hak pembebasan sementara John Kei karena penyerangan terhadap Nus Kei. Keputusan pencabutan tersebut masih menunggu konfirmasi dari Ditjen Pemasyarakatan Kemenkumham.

Polisi Ungkap Alasan Tolak Mentah-mentah Penangguhan Penahanan yang Diajukan Pemilik Ria Beauty

Terkait hal ini, John Kei dan anak buahnya ternyata berupaya mengajukan permohonan penangguhan penahanan pada kepolisian. Keluarga dan pendeta akan menjadi penjaminnya.

Putri John Kei, Melan Refra sempat menjenguk ayahnya untuk mengantarkan sejumlah perlengkapan. Melan mengakui sebenarnya John mengalami banyak perubahan paska bebas dari Lapas Nusakambangan. Diantaranya soal sikap John yang dianggap lebih religius. Karena itu, putrinya kaget kasus ini menjerat ayahnya.

Dokter Kecantikan Abal-Abal 'Ria Beauty' Ajukan Penangguhan Penahanan, Ini Alasannya

Upaya John Kei dan anak buahnya lepas dari jeruji besi sementara menarik perhatian pembaca VIVAnews. Berikut berita seputar hal tersebut:

1. Keputusan pencabutan bersyarat John Kei tunggu keputusan Dirjen PAS

Alasan Gunawan Sadbor Tidak Dipenjara lagi Terkuak

Badan pemasyarakatan (Bapas) Bogor mengeluarkan keputusan mencabut hak pembebasan bersyarat sementara John Refra Kei alias John Kei. Hal ini dilakukan lantaran John Kei kembali melakukan tindak pidana.

2. John Kei ajukan penangguhan penahanan 

Pengacara dari John Refra Kei alias John Kei, yakni Anton Sudanto menyebut berencana mengajukan permohonan penangguhan penahanan pada kepolisian. 

3. John Kei lebih relijius paska keluar Lapas Nusakambangan

Putri pertama dari John Refra Kei alias John Kei, yaitu Melan Refra, menjenguk ayahnya di Rumah Tahanan Polda Metro Jaya. Dia sempat menceritakan hubungan ayahnya dengan Nus Kei. Termasuk sikap sang ayah pasca keluar dari LP Nusakambangan.

Halaman Selanjutnya
Halaman Selanjutnya