Sosok Habib Luthfi bin Yahya hingga Sepatu Compass yang Bikin Heboh

Habib Luthfi bin Yahya.
Sumber :
  • https://twitter.com/habibluthfiyahy

VIVA – Brand sepatu Compass menjadi perhatian pembaca VIVA.co.id, Sabtu 14 Desember 2019. Sebab, rencananya untuk meluncurkan produk kolaborasi dengan brand denim lokal, Darahkubiru, harus dibatalkan.

Tekad Prabowo Berantas Korupsi Diragukan, Jam Tangan Dirdik Jampidsus Jadi Sorotan

Alasan pembatalan tersebut, karena situasi yang tidak kondusif. Antrean orang-orang yang ingin membeli sepatu tersebut sangat panjang, bahkan sudah terjadi sejak Jumat 13 Desember malam.

Berita kedua yang menjadi perhatian pembaca adalah pelantikan Dewan Pertimbangan Presiden atau Wantimpres periode 2019-2024. Salah seorang tokoh yang dilantik adalah Habib Luthfi bin Yahya.

Terpopuler: Zodiak Sagitarius Hati-hati dengan Rekan Kerja Anda, hingga Gejala Awal Penyakit Jantung

Artikel yang juga menjadi sorotan pembaca adalah Federasi Bulutangkis Dunia atau BWF yang mendapatkan teguran keras dari pecinta bulutangkis terkait aturan pengundian pemain di semifinal BWF World Tour Finals 2019.

Selain ketiga berita tersebut, masih ada dua berita lain yang tak kalah populer. Semua berita tersebut akan dirangkum dalam Round Up, seperti berikut:

Prabowo Hafal Nama Kepala Negara, Titiek Soeharto Tampil Anggun di Pelantikan

1. Ternyata Ini Sepatu Compass yang Bikin Orang Rela Antre Super Panjang

Sepatu Compass 98 Vintage desain oleh @oldblueco
Sepatu Compass 98 Vintage yang merupakan hasil kolaborasi dengan brand denim lokal, Darahkubiru batal diluncurkan.Lalu, seperti apa sih bentuk sepatu yang jadi incaran banyak orang ini?

Sepatu ini memiliki model high top sneakers, dengan keseluruhan bodi berwarna cokelat, sesuai tema vintage yang diusung pada sepatu ini. Selanjutnya ada di sini.

2. Mengenal Wantimpres Keturunan Nabi Muhammad, Habib Luthfi bin Yahya

Habib Luthfi bin Yahya.
Siapakah Habib Luthfi, ulama kharismatik asal Pekalongan, Jawa Tengah itu?
Berdasarkan data yang diolah VIVA, Muhammad Luthfi bin Ali bin Yahya dilahirkan dari ibu seorang syarifah (keturunan Nabi Muhammad SAW) yang bernama sayidah al Karimah as Syarifah Nur.

Ayahnya, Al Habib al Hafidz ‘Ali al Ghalib, juga ada pernasabannya hingga Rasulullah Muhammad SAW. Oleh karena itu Luthfi bin Yahya menyandang gelar Habib. Baca selengkapnya di tautan ini.

3. Undian Semifinal BWF World Finals Tak Lazim, China Dituding Curang

BWF World Tour.
Pecinta bulutangkis dunia menyampaikan kritik keras melalui media sosial milik BWF. Mereka sangat kecewa dengan hasil undian yang disebut bakal merusak tensi BWF World Tour Finals.

Malahan, banyak yang menduga ada unsur kesengajaan yang dilakukan China sebagai tuan rumah penyelenggara acara untuk mempermudah pebulutangkis mereka menjuarai turnamen ini. Penasaran? Selanjutnya ada di tautan ini.

4. Libur Akhir Tahun, Ruben Onsu Berangkatkan Umrah 25 Karyawannya

Sarwendah dan Ruben Onsu.
Jelang libur tahun baru, Ruben Onsu sudah bersama keluarganya, termasuk Betrand Peto akan menghabiskan waktu libur tahun baru di negara Italia selama sembilan hari.

Selagi dirinya pergi berlibur, Ruben memberangkatkan hingga 25 orang karyawannya tersebut. Baca selengkapnya di tautan ini.

5. Mobil-mobil Mewah 'Crazy Rich Surabaya' Pindah Parkir ke Kantor Polisi

Mobil mewah bekas di ruang pamer TDA Luxury Toys
Mobil-mobil mewah ternyata bukan hanya wara-wiri di jalanan ibu kota. Di Surabaya pun, tak sedikit kaum kaya yang gemar mengoleksinya. Sayangnya, kendaraan impor itu tak memiliki legalitas dikendarai di jalan raya.

Kepolisian Daerah Jawa Timur bertindak cepat, mengamankan mobil mewah milik para Crazy Rich Surabaya. Ada sembilan unit terpaksa pindah parkir, ke Markas Kepolisian Resor Kota Besar Surabaya. Selanjutnya ada di tautan ini.

Halaman Selanjutnya
Halaman Selanjutnya