Mobil Tiba-Tiba Boros Bensin, Ini Penyebabnya
Senin, 12 Maret 2018 - 11:02 WIB
Sumber :
- VIVA.co.id/M Ali Wafa
VIVA – Keinginan konsumen memilih kendaraan hemat bahan bakar menjadi salah satu pertimbangan produsen otomotif menghadirkan mobil irit BBM. Namun terkadang ada beberapa faktor yang membuat mobil boros bahan bakar.
Baca Juga :
Daihatsu Gran Max Pikap Laku Keras di Makassar
Tentu bukan rahasia lagi jika kendaraan yang telah bertahun-tahun usianya akan mengalami penurunan performa. Dan terkadang Anda akan dibuat kaget dengan konsumsi bahan bakar yang tiba-tiba meningkat.
Salah satu faktor penyebab borosnya bahan bakar pada kendaraan adalah kotornya filter udara. Kotornya filter udara ini dapat menghambat aliran udara. Hal ini dapat menurunkan performa mobil terutama di bagian pacu dan menimbulkan gejala ngelitik (knocking).
Daftar Mobil Daihatsu yang Paling Dicari Orang RI Selama 9 Bulan Tahun Ini
Daihatsu meraih pangsa pasar 19,8 persen dari total market nasional dengan penjualan diler ke konsumen sepanjang 9 bulan di tahun ini 129.848 unit. Sedangkan tahun lalu D
VIVA.co.id
11 Oktober 2024
Baca Juga :