Logo WARTAEKONOMI

Gudang Bobrok Ini Saksi Bisu Lahirnya Motor Idaman Pria di Dunia

Sketsa pabrik pertama Harley-Davidson
Sketsa pabrik pertama Harley-Davidson
Sumber :
  • Rideapart

Ia kembali mewujudkan impiannya bersama Arthur Davidson dan dua saudara Arthur lainnya. Harley-Davidson Motor Company pada awal berdirinya dimulai di sebuah gudang kecil di halaman belakang rumah keluarga Davidson.

Diler baru Harley-Davidson di Kelapa Gading dibuka, Minggu (11/12).

Di tahun pertama, Harley-Davidson mampu menghasilkan tiga sepeda, di antaranya sepeda engkol dan pedal serta motor dengan satu silinder.

Fase penting yang selanjutnya terjadi pada tahun 1930. Pada tahun inilah logo sayap terbang (yang dipakai sampai saat ini) mulai digunakan atau digambar pada tangki motor. Masih di tahun yang sama, Harley mengenalkan motor trike (roda tiga) yang dimana motor ini dikenal juga sebagai motor service-car.

Dengan berbagai sentuhan eksperimen dan ide brilian, inovasi dan pembaharuan akhirnya motor Harley Davidson yang menjadikan sepeda motor khas lelaki ini semakin sempurna.

Harley Davidson kini berhasil menjadi salah satu maskot terbaik dalam dunia motor. Di Amerika sendiri, Harley berhasil menguasai 62% pangsa pasar motor dengan cc diatas 850cc.