Daftar 41 Mobil Baru, Siap Tebar Pesona Bulan Depan

Model berpose di ajang Geneva Motor Show 2014.
Sumber :
  • Carbuzz

VIVA.co.id - Ajang perhelatan pameran otomotif Geneva Motor Show 2016 segera dimulai. Pameran itu sedianya akan digelar pada 1 Maret 2016 mendatang.

Sejumlah perusahaan otomotif pun siap unjuk gigi memamerkan dan meluncurkan produk-produk terbarunya. Ajang ini terbilang penting, lantaran merupakan salah satu pameran otomotif yang dipandang di dunia.

Di ajang pameran tersebut, para pabrikan otomotif tentu akan memanfaatkannya untuk memamerkan teknologi terbaru, desain terbaru, dan segala hal yang benar-benar baru pada produk mereka. Tak cuma itu saja, kehadiran para produsen otomotif di ajang tersebut, tentu bagian dari gengsi mereka di kancah otomotif dunia.

Dilansir Indianautosblog, Jumat 19 Februari 2016, setidaknya sudah ada sekira 41 mobil yang akan tebar pesona di ajang tahunan tersebut. Mobil-mobil itu datang dari pabrikan otomotif di berbagai negara, seperti Jepang, China, Amerika Serikat, Inggris, Italia, Perancis, hingga India.

Berikut 41 mobil yang bakal tebar pesona di ajang tersebut, 1 Maret 2016 mendatang:

1. Alfa Romeo Giulietta 2016

2. Alpine AS1/Alpine A120

3. Aston Martin DB11

4. Audi Q2 SUV

5. Audi Q3 RS

6. Bentley Flying Spur V8 S

7. BMW Alpina B7 Bi-Turbo 2016

8. BMW Seri 7 (M760Li xDrive)

9. BMW 7 Series (740e/740Le iPerformance)

10. Bugatti Chiron

11. Citroen SpaceTourer

12. Citroen SpaceTourer HYPHEN concept

13. DS3 Cabriolet 2016

14. Ferrari GTC4Lusso

15. Fiat Tipo Hatchback

16. Honda Civic Hatchback purwarupa

17. Jaguar F-Type SVR

18. Kia Niro

19. Kia Optima Sportswagon

20. Lamborghini Centenario

21. Maserati Levante

22. McLaren 650S GT3 2016

23. Mercedes C-Class Cabriolet

24. Mercedes V-Class EXCLUSIVE

Berburu Kendaraan Harga 'Miring' di IIMS

25. Mitsubishi L200 concept

26. Mitsubishi ASX concept

Pamerkan 23 Mobil Baru di IIMS, Honda Klaim Banjir Pesanan

27. Opel GT concept

28. Opel Mokka X

Lalita: Tidak Semua SPG Itu Gampangan

29. Peugeot Traveller

30. Porsche 718 Boxster/Cayman

31. Renault Scenic

32. Skoda visi SUV concept

33. Spyker C8 Preliator

34. Subaru XV concept

35. Suzuki S-Cross facelift

36. Ssangyong SIV-2 Concept

37. Ssangyong Tivoli XLV

38. Toyota C-HR

39. Toyota Proace 2016

40. VW T-Cross concept

41. volvo V90.

(asp)

Halaman Selanjutnya
Halaman Selanjutnya