Honda Mulai Setop Airbag Cacat Takata

Ilustrasi Airbag.
Sumber :
  • www.inautonews.com
VIVA.co.id
Pamerkan 23 Mobil Baru di IIMS, Honda Klaim Banjir Pesanan
- Kantung udara alias
airbag
Daftar 5 Merek Mobil Paling Laris, Toyota Menjauh
buatan Jepang, Takata, kini sudah ditinggalkan sejumlah merek yang biasa berlangganan dengannya, salah satunya Honda. Hal itu terkait adanya kecacatan di bagian inflator yang dapat menyebabkan celaka berat saat mobil yang menggunakan airbag
Honda Ngotot Luncurkan Sedan Civic, Ini Alasannya
Takata mengalami kecelakaan.

Inflator itu berpotensi mengeluarkan serpihan besi dan dapat melukai atau bahkan membunuh jika
airbag
mengembang. Atas kondisi ini, 19 juta kendaraan kemudian diumumkan untuk segera diperbaiki. Mengingat, dari kasus yang tercatat, lebih dari 100 orang cedera dan tujuh orang lainnya tewas akibat
airbag
maut buatan Takata.


Lantas, bagaimana dengan mobil-mobil Honda di Indonesia?


Marketing and After Sales
PT Honda Prospect Motor (HPM), Jonfis Fandy, mengatakan Honda sudah mulai berangsur menyetop
airbag
Takata pada sejumlah mobilnya.


"Di Indonesia, masih kombinasi, karena terlalu besar untuk menyetop Takata. Bukan hanya Honda saja, tapi perusahaan lain juga," ujar Jonfis saat ditemui di Mal Kota Kasablanca, Jakarta, Rabu 2 November 2015.


Kendati demikian, Jonfis menyatakan, meski kasus ini terjadi pada perusahaan
airbag
Takata, namun Honda berharap agar masalah ini dapat segera tuntas. "Yang penting mereka bertanggung jawab dan tidak menghilang, kalau hilang risiko terlalu besar," ujarnya.



Halaman Selanjutnya
Halaman Selanjutnya