Inden Kia Sonet, dan Mobil SUV Pesaing Toyota Fortuner Ada di RI

Kia jual SUV Sonet di Indonesia
Sumber :
  • Viva.co.id/ Pius Mali

VIVA – Beragam informasi menarik tayang di VIVA Otomotif, Senin 1 Februari 2021. Mulai dari inden pembelian Kia Sonet baru sudah sampai April 2021, serta mobil SUV pesaing Toyota Fortuner dan Mitsubishi Pajero Sport kini ada model barunya di Indonesia. Berikut daftar lengkapnya:

Toyota Fortuner Terguling di PIK 2 Bukti Mobil SUV Gak Bisa Ngebut Sembarangan

1. Beli Mobil Kia Sonet, Antrenya Sampai Bulan April 2021

Photo :
  • viva.co.id/ Pius Mali

Produsen mobil Kia melengkapi jajaran produk yang dijual di Indonesia, dengan menghadirkan Sonet. Kendaraan jenis sport utility vehicle (SUV) itu, mulai mengaspal sejak November 2020. Di Indonesia, mobil Kia Sonet ditawarkan dengan banderol Rp200 jutaan, dan untuk memilikinya konsumen harus menunggu sampai bulan April. Baca informasi selengkapnya di tautan ini.

Hyundai Creta N Line Turbo Buatan Indonesia Siap Dijual ke Luar Negeri

2. Ertiga Masuk Daftar Mobil Terlaris di Dunia

Photo :
  • screenshot Instagram
Test Drive Mitsubishi XForce Diamond Sense, Bisa Mengikuti Mobil Lain Tanpa Kendali Sopir

Multi Purpose Vehicle atau MPV menjadi salah satu jenis mobil yang banyak peminatnya, khususnya di kawasan Asia. Selain Indonesia, kendaraan ini juga laku di India dan beberapa negara lainnya. Model lain yang juga laris di pasar luar negeri, misalnya Suzuki Ertiga. Versi produksi India, masuk dalam daftar 10 mobil terlaris di dunia. Baca informasinya di tautan ini.

3. Mobil SUV Renault Pesaing Fortuner dan Pajero Sport Ada Barunya

Photo :
  • dok. renault

Toyota Fortuner dan Mitsubishi Pajero Sport menjadi dua produk di segmen mobil SUV (Sport Utility Vehicle). Keduanya punya perawakan gagah, serta fitur mumpuni untuk melibas trek non-aspal. Selain dari dua produk otomotif Jepang itu, sebenarnya masih banyak produsen yang informasi selengkapnya ada di tautan ini.

Viral Mitsubishi Pajero Sport dengan emblem bahasa Jawa

Insinyur Mitsubishi Bisa Bingung Jika Melihat Pajero Sport Ini dari Belakang 

Seperti yang terlihat dari unggahan video beberapa akun Instagram, terlihat salah satu pemilik Pajero Sport dengan pelat nomor AD 1570 BT mengganti tulisan nama mobilnya

img_title
VIVA.co.id
17 Januari 2025