FOTO: SPG Cantik 'Pengawal' Mobil di Geneva Motor Show

Sales Promotion Girl di pameran Geneva Motor Show 2015
Sumber :
  • Autoevolution

VIVA.co.id - Tidak seperti ajang pameran mobil di Tiongkok, yang rencananya akan menghapus keberadaan Sales Promotion Girls, atau SPG, pameran produk otomotif berskala internasional di Swiss, Geneva Motor Show masih disemarakkan oleh kehadiran mereka.

Rela Diri Berjam-jam Pakai Hak Tinggi Demi Bayar Kuliah

Dilansir dari situs Autoevolution, Rabu 4 Maret 2015, alasan kehadiran para 'pengawal' mobil yang dipajang di pameran ini adalah untuk menarik minat masyarakat mengunjungi pameran. Selain itu, calon konsumen yang ingin mengetahui lebih jauh mengenai spesifikasi mobil, bisa berkonsultasi dengan mereka.

Tidak seperti kebanyakan SPG di pameran lain, para wanita yang selalu berdiri tidak jauh dari kendaraan yang dipajang ini juga dibekali dengan pengetahuan mengenai mobil tersebut, mulai dari spesifikasi umum hingga harga.

Kontes SPG Seksi Digelar, IIMS Makin 'Panas'

Selain itu, kehadiran mereka turut membuat tampilan mobil menjadi lebih menarik, terutama bagi para fotografer yang ingin mengabadikan acara tersebut.

Kisah SPG Cantik Ditabrak Pria Mabok di Jalanan

(asp)

 

![vivamore="Baca Juga :"]

[/vivamore]
Ilustrasi. SPG di pameran otomotif.

Waspada Salah Beli Mobil Gara-gara Lirikan SPG

Survei menyebutkan, banyak yang terjebak dengan senyum SPG.

img_title
VIVA.co.id
14 April 2016